GP Ansor Mamuju Galang Dana untuk Korban Gempa Sulteng

- Jurnalis

Sabtu, 29 September 2018 - 06:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU,Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Mamuju dan Satkorcab Barisan Ansor Serbaguna (Banser), menggelar aksi solidaritas penggalangan dana untuk korban bencana gempa dan Tsunami di Donggala dan Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng).

Aksi ini digelar di perempatan lampu merah Jl. Jenderal Sudirman, Simbuang, Kecamatan Simboro, Mamuju, Sabtu (29/9/18).

Ketua PC GP Ansor Kabupaten Mamuju, Zahrir mengatakan aksi ini merupakan bentuk solidaritas dan kepekaan sosial sesama manusia atas bencana alam yang menimpa sejumlah wilayah di Sulteng.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini adalah aksi solidaritas dan bentuk kepedulian kita kepada sesama. Kita ingin membantu dan mengurangi beban saudara kita di sana,” kata Zahrir kepada wartawan.

Menurut Zahrir, aksi ini akan dilaksanakan beberapa hari kedepan. Termasuk, PC GP Ansor akan membuka posko di Sekretariat GP Ansor Kabupaten Mamuju.

“Kita juga buka posko di sekretariat, tepatnya di jalan Abdul Wahab Azasi. Semoga aksi ini mendapat berkah, dan bagi warga yang membantu dapat meringankan beban saudara kita. Kita juga berdoa semoga bantuan dari masyarakat bernilai ibadah di sisi Allah SWT,” ucapnya.

Seperti diketahui, gempa bumi yang melanda Palu dan Donggala, pada Jumat sore (28/9/2018) pukul 18.02 WITA atua 18.02 WITA. Akibat gempa bumi dan Tsunami itu menyebabkan korban meninggal dunia dan luka-luka.

Hingga kini, pihak berwenang belum merilis jumlah korban jiwa secara keseluruhan akibat bencana alam itu, namun diperkirakan korban meninggal dunia mencapai ratusan orang. (Ar).

Berita Terkait

Satu Pekerja Bendungan Budong Budong Meninggal, PT.Abibraya Bumi Karsa Beri Santunan
23 Puskesmas Disiagakan Dinkes Mamuju Saat Libur Lebaran 2024
Pria di Pasangkayu Ditemukan Tewas Usai Terjatuh dari Perahu Saat Mancing
PLN Berhasil Menerangi 80 Dusun di Sulbar, 594 Warga Kini Nikmati Listrik 24 Jam
Relawan Jarnas ABW Memohon Maaf dan Himbau tidak Menanggapi Issu di Medsos
RSUD Sulbar Kembali Alokasikan Anggaran Untuk Intervensi Stunting di Pasangkayu
Tangani ATS, Disdikbud Sulbar Siapkan Biaya Pendidikan
3 Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Berhasil di Amankan Polres Mateng

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 16:39 WIB

Kadinkes Mamuju dr Sita Harit Ikuti Rapat Kerja Kesehatan Nasional di Banten

Jumat, 26 April 2024 - 19:37 WIB

Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya

Kamis, 25 April 2024 - 20:32 WIB

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Rabu, 24 April 2024 - 18:33 WIB

Dinkes Mamuju Lakukan Tes Kebugaran Jasmani Bagi Calon Jemaah Haji

Rabu, 24 April 2024 - 06:14 WIB

Jokowi Tinjau RS Kondo Sapata, Kadinkes: Momentum Perbaikan-Peningkatan Layanan Kesehatan

Selasa, 23 April 2024 - 18:54 WIB

Dinkes Mamuju Fokus Terapkan Integrasi Layanan Primer di Posyandu Tahun Ini

Selasa, 23 April 2024 - 18:06 WIB

Lafkespri Sulbar Siap Layani Puskesmas dan Klinik yang Ingin Naik Status Akreditasi

Selasa, 23 April 2024 - 10:47 WIB

Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia

Berita Terbaru

Advertorial

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Kamis, 25 Apr 2024 - 20:32 WIB