Berhasil Tangkap Pelaku Penganiaya Tukang Ojek, 7 Personil Polres Mamuju Dapat Reward

- Jurnalis

Rabu, 27 September 2017 - 06:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Sulbar Brigjen Baharuddin Jafar berjabat tangan dengan Kasat Reskrim Mamuju AKP Jamaluddin

Kapolda Sulbar Brigjen Baharuddin Jafar berjabat tangan dengan Kasat Reskrim Mamuju AKP Jamaluddin

MAMUJU, SULBARPEDIA.COM -Kapolda Sulawesi Barat, Brigjen Pol. Drs. Baharudin Djafar, M.Si memberikan apresiasi kepada personil yang berprestasi, karena telah berhasil mengungkap dan menangkap pelaku kasus penganiayaan dan pencurian.

Pemberian Reword yang diberikan Kapolda Sulbar kepada 7 Personil Reskrim Polres Mamuju, berlangsung di lapangan apel Mapolda Sulbar, Rabu (27/9/17) pukul 07.30 Wita, Jl. Ahmad Kirang Mamuju.

Brigjen Pol. Drs. Baharudin Djafar, M.Si dalam sambutannya saat memimpin apel pagi memberikan semangat dan motivasi kepada seluruh personil Polres Mamuju terkait keberhasilan pelaksanaan tugas sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Keberhasilan tersebut tentu didasari dengan dedikasi yang sangat besar dari masing-masing personil, jadi sudah sepantasnya jika ke 7 personil Polres ini diberikan penghargaan sebagai bentuk pengakuan baik pertanggung jawaban kepada masyarakat bahwa apa yang kita lakukan sudah benar” Tutur Kapolda
Harapannya melalui Reward yang diberikan seluruh anggota merasa bertanggung jawab terhadap sektor tugas masing-masing terutama pelayanan yang maksimal kepada masyarakat.

“Semoga Allah Subuhanahu Wataalah selalu memberikan rahmat dan hidayahnya kepada kita semua dalam melaksanakan tugas sebagai abdi negara untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat”. Tutup Kapolda

Kabid Humas Polda Sulbar AKBP Hj. Mashura M, SH menambahkan penghargaan yang diberikan kepada ketujuh personil Polri itu karena dianggap berprestasi karena telah berhasil menangkap pelaku penganiayaan terhadap tukang ojek di Tommo beberapa hari yang lalu. Pelaku yang berhasil dibekuk di Pelabuhan Wani Kab. Donggala, Prov. Sulawesi Tengah oleh tim gabungan resmob tersebut saat ini telah diamankan di Polres Mamuju dan secepatnya akan ditutaskan susai dengan aturan hukum yang berlaku. Jelasnya

Adapun nama-nama personil Resmob Polres Mamuju yang diberikan Reword yakni kasat Reskrim Mamuju AKP Jamaluddin, Sh, MH, Bripka Samsu Alam, Bripka Bakri Wahid, Bripka Suryatman, Brigpol Wawan Aswan, Bripol Syukur dan Briptu Kurniansyah.

Kegiatan Upacara penyerahan Reward tersebut dihadiri oleh Para pejabat utama, dan seluruh Personil Polda Sulbar serta perwakilan Polres Mamuju.

(Humas Polda/Lal)

Berita Terkait

Kasat Reskrim Polres Mateng: Menunggu Hasil Audit BPKP untuk Penetapan Tersangka Kasus Water Mater PDAM
Warga Desa Beru-Beru Pasang Spanduk Tolak Tambang Pasir di Muara Sungai Kalukku
Dua Pemuda di Polman Ditangkap Polisi Terkait Narkoba, 1 Saset Sabu-HP Iphone Disita
Polisi Amankan 2 Remaja di Polman Usai Video Freestyle Motor di Jalan Raya Viral
Tuntutan Jaksa Dinilai Terlalu Ringan, Keluarga H.Asmar Demo Tuntut Keadilan
Kakak Adik Dibawah Umur, Jadi Pelampiasan Hasrat Bejat Ayah Kandung dan Paman
Pelaku Penikaman di Desa Babana, Berhasil Diamankan Beserta Barang Bukti Sebilah Badik
Tak Ditahan di Polres Mateng, Kuasa Hukum Korban Pengancaman Minta Kejari Mamuju Tahan Kades Lumu

Berita Terkait

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:00 WIB

Ajak Siswa Mengenal dan Mencintai Daerah, Pemkab Mateng Gelar Lomba Bercerita Tingkat SD/MI

Rabu, 8 Mei 2024 - 09:11 WIB

Kadinkes Sulbar Cek Kondisi 42 Balita di Majene Diduga Keracunan Usai Konsumsi Bubur

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:57 WIB

Kadinkes Sulbar Ungkap Angka Balita Ditimbang di Posyandu Capai 56,88% di April 2024

Senin, 6 Mei 2024 - 07:26 WIB

Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene

Minggu, 5 Mei 2024 - 06:17 WIB

Cegah Stunting, Dinkes Sulbar Bagikan Paket Nutrisi ke Ibu Hamil dan Menyusui di Mamasa

Sabtu, 4 Mei 2024 - 14:21 WIB

Momentum Hardiknas 2024, Sekda Mateng: Tenaga Pendidik Seiring dengan Meningkatnya Teknologi

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:20 WIB

Kades Sandapang Mamuju Divonis Bebas di Kasus Persetubuhan Gadis ABG

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:12 WIB

Sekda Mateng Bacakan Sambutan Mendikbudristek Nadiem Makarim di Momentum Hardiknas 2024

Berita Terbaru