Panitia Musda Golkar Sulbar Akan Rapat Secara Virtual , Dipimpin PLT Ketua Baru Muhidin Mohammad Said

- Jurnalis

Jumat, 3 Juli 2020 - 00:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA. COM, -Rapat evaluasi persiapan Musda III partai Golongan Karya (Golkar) prov. Sulbar akan dilakukan secara virtual via aplikasi online Zoom pada hari ini Jum’at 03/06/20.

Sesuai dengan undangan yang beredar, rapat panitia ini akan membicarakan sejumlah persiapan teknis seperti tempat dan waktu pelaksanaan serta hal-hal lain yang dianggap penting.

Sedianya Musda partai Golkar Sulbar akan helat pada pertengahan Maret lalu, namun karena adanya pandemi Covid-19 sehingga Musda saat itu ditangguhkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rapat persiapan Musda Golkar kali ini akan berlansung sedikit berbeda dari sebelumnya, pasalnya pimpinan rapat akan di pimpin pelaksana tugas (PLT) baru partai Golkar Sulbar yakni Korwil Pemenangan Wilayah Sulawesi DPP Golkar Muhidin Mohammad Said.

Muhidin Mohammad Said di tunjuk DPP Golkar menggantikan PLT Golkar Sulbar sebelumnya Ibnu Munzir.

Berikut isi undangan rapat panitia Musda Golkar.

“Berdasarkan Surat DPP Partai GOLKAR Nomor : SE-2/GOLKAR/VII/2020 tanggal 1 Juli 2020 tentang Intrusksi Merencanakan, Mempersiapkan dan Menyelenggarakan Musda Partai GOLKAR Tingkat Provinsi.

Sehubungan dengan hal tersebut diatas, Panitia Musda III Partai GOLKAR Provinsi Sulawesi Barat akan melaksanakan Rapat Panitia secara Virtual, yang InSyaa Allah akan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Jum’at, 3 Juli 2020 mulai jam 15.00 Wita sampai selesai
Fasilitas : Zoom host Plt. Ketua DPD Partai GOLKAR Sulawesi Barat
( ID meeting dan password akan disampaikan kemudian)
Pakaian : Pakaian Atribut GOLKAR (Nuansa Kuning)

Agenda :
1.Evaluasi Persiapan Pelaksanaan Musda III Partai GOLKAR Sulawesi Barat
2.Hal – hal dianggap penting

Demikinan undangan ini disampaikan, atas perhatian dan kehadirannya diucapkan banyak terimakasih.

Yang Mengundang Panitia Penyelenggara :
Ketua
Usman Suhuriah

Sekretaris
Drs. H. Sugianto

Mengetahui :
Plt. Ketua DPD Partai GOLKAR Sulbar

H. Muhidin Mohammad Said ”

(Lal)

 

 

Berita Terkait

Dapat Tugas Dari DPP Golkar, Asnuddin Sokong Siap Bertarung di Pilkada Majene
Raih 10 Kursi, Golkar Geser Demokrat Dari Posisi Ketua DPRD Sulbar
Kunci 1 Kursi DPR RI, Suara PDIP di Sulbar Tembus 127 Ribu, Agus Ambo Djiwa Melanggeng ke Senayan
PDIP Sulbar Klaim Perolehan Kursi DPRD di 3 Kabupaten Meningkat
Caleg DPR RI dari PDIP Kembali Dirugikan di Polman, Suara di TPS 2 Puccadi Berkurang
ORI Sulbar Besutan Asisten Prabowo Bersyukur Prabowo-Gibran Menang di Bumi Malaqbi
PDIP Sulbar Komplain, Ada Kesalahan Penginputan Suara Caleg DPR RI di TPS Mamasa dan Polman
Ketum Golkar Airlangga Bidik 60 Persen Suara untuk Pilpres di Sulbar

Berita Terkait

Selasa, 16 April 2024 - 19:34 WIB

112 Pegawai Dinkes Sulbar Hadir di Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran, 4 Orang Cuti-Sakit

Selasa, 16 April 2024 - 15:48 WIB

Rekrutmen Calon Anggota Komisi Informasi Sulbar Segera Dibuka, Pemprov Bentuk Timsel

Minggu, 14 April 2024 - 14:12 WIB

BPBD Sulbar Dorong Peran Aktif Masyarakat dalam Pencegahan Bencana Hidrometeorologi

Minggu, 14 April 2024 - 09:59 WIB

Dinilai Berhasil Pimpin Sulbar, Sekjen Kahmi Sulbar Harap Masa Tugas Prof Zudan Diperpanjang

Sabtu, 13 April 2024 - 18:24 WIB

Kepala BPBD Sulbar Dorong Kedisiplinan dan Tanggung Jawab Pegawai Pasca Libur Lebaran

Jumat, 12 April 2024 - 17:40 WIB

Hati-hati! Ada Penipu Catut Nama Pj Gubernur Sulbar Zudan Arif di Facebook

Kamis, 11 April 2024 - 10:08 WIB

Masa Jabatan Sebagai Pj Gubernur Sulbar Berakhir Mei 2024, Ini Kata Zudan Arif

Selasa, 9 April 2024 - 13:51 WIB

BPBD Sulbar Pastikan Informasi Gempa Bumi di Majene Adalah Hoax

Berita Terbaru