Vaksinasi Massal 1.000 Orang, Polresta Mamuju Lampaui Target

- Jurnalis

Minggu, 27 Juni 2021 - 23:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Program vaksinasi massal, dalam Rangkaian Hari Bhayangkara Ke-75 Polresta target 1.000 orang divaksin telah lampau target, hal ini ditegaskan oleh Kapolresta Mamuju Kombes Pol Iskandar, S.H., S.I.K. dalam Press Conference, Sabtu 26 Juni 2021 Di Mapolresrta Mamuju.

“Alhamdulillah pelaksanaan vaksinasi ini berjalan sesui rencana, setelah memantau kegiatan ini, ternyata antusias masyarakat untuk mendapatkan vaksin sangat besar, kita patut syukuri ini, karena tingkat kesadaran masyarakat terkait pentingnya vaksin untuk mencegah covid-19 juga makin meningkat ,” ungkapnya

Perwira Berpangkat tiga bunga melati ini mengatakan, hal ini dapat dicapai berkat kerjan Tim dan komunikasi serta koordinasi yang baik antara penyelenggara dengan masyarakat

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kerja Tim ini merupakan titik keberhasilan, dan tentunya berkat koordinasi dan komunikasi yang baik antar penyelenggara, syukurlah target 1.000 hari ini telah terlampaui, yakni 1.466 orang telah divaksin” tambah Kapolresta.

Meski demikian Kapolresta Mamuju meminta masyarakat yang sudah Di vaksin, tidak boleh mengabaikan protokol kesehatan. Hal ini supaya masyarakat tetap terhindar dari virus corona

Penyuntikan vaksin Sinovac akan memicu sistem kekebalan tubuh untuk mengenali virus yang sudah tidak aktif, dan memproduksi antibodi untuk melawannya sehingga tidak terjadi infeksi COVID-19.

“Setelah Di Vaksin antibodi akan terbentuk, tetapi meskipun telah divaksin, tetap tidak boleh mengabaikan protokol kesehatan didalam aktivitas sehari-hari” Tutup Kapolresta mamuju Kombes Pol Iskandar

 

(Hms/Lal)

 

 

Berita Terkait

Warga Desa Beru-Beru Pasang Spanduk Tolak Tambang Pasir di Muara Sungai Kalukku
Dua Pemuda di Polman Ditangkap Polisi Terkait Narkoba, 1 Saset Sabu-HP Iphone Disita
Polisi Amankan 2 Remaja di Polman Usai Video Freestyle Motor di Jalan Raya Viral
Tuntutan Jaksa Dinilai Terlalu Ringan, Keluarga H.Asmar Demo Tuntut Keadilan
Kakak Adik Dibawah Umur, Jadi Pelampiasan Hasrat Bejat Ayah Kandung dan Paman
Pelaku Penikaman di Desa Babana, Berhasil Diamankan Beserta Barang Bukti Sebilah Badik
Tak Ditahan di Polres Mateng, Kuasa Hukum Korban Pengancaman Minta Kejari Mamuju Tahan Kades Lumu
Sat Narkoba Polres Mateng, Berhasil Bekuk JR Pengguna Sabu

Berita Terkait

Selasa, 16 April 2024 - 15:48 WIB

Rekrutmen Calon Anggota Komisi Informasi Sulbar Segera Dibuka, Pemprov Bentuk Timsel

Selasa, 16 April 2024 - 14:11 WIB

100% Pegawai Dinas PPKB Mamuju Masuk di Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran

Selasa, 16 April 2024 - 12:35 WIB

Sidak Sejumlah OPD, Sekprov Ingatkan Sanksi Pengurangan TPP Bagi ASN Absen Kerja Usai Libur Lebaran

Minggu, 14 April 2024 - 14:12 WIB

BPBD Sulbar Dorong Peran Aktif Masyarakat dalam Pencegahan Bencana Hidrometeorologi

Minggu, 14 April 2024 - 09:59 WIB

Dinilai Berhasil Pimpin Sulbar, Sekjen Kahmi Sulbar Harap Masa Tugas Prof Zudan Diperpanjang

Sabtu, 13 April 2024 - 18:24 WIB

Kepala BPBD Sulbar Dorong Kedisiplinan dan Tanggung Jawab Pegawai Pasca Libur Lebaran

Jumat, 12 April 2024 - 17:40 WIB

Hati-hati! Ada Penipu Catut Nama Pj Gubernur Sulbar Zudan Arif di Facebook

Kamis, 11 April 2024 - 10:08 WIB

Masa Jabatan Sebagai Pj Gubernur Sulbar Berakhir Mei 2024, Ini Kata Zudan Arif

Berita Terbaru