Dinas PMD Mateng, Salurkan Logistik Pilkades Ke 14 Desa

- Jurnalis

Senin, 9 Oktober 2023 - 14:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,SULBARPEDIA.Com – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kab.Mamuju Tengah (Mateng), mendistribusikan surat suara ke 14 Desa yang akan melaksanakan pilkades serentak besok. Senin (9/10/23)

Terlihat dalam proses penyaluran surat suara itu, petugas keamanan dari Polri dan Satpol PP berjaga ketat pada saat surat suara diberangkatka kemasing-masing Desa tujuan yang akan melaksanakan pilkades di Mateng.

Kepala Dinas PMD Mateng Dzulkifli menuturkan, “Sesuai dengan jadwal hari ini kita mendistribusikan surat suara ke 14 Desa, alhamdulillah tepat pukul 11.30 wita tadi logistik sudah diberangkatan” terangnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam proses penyaluran logistik, kata dia, sampai saat ini sesuai dengan rencana berjalan lancar mulai dari pengamanan kepolisian,Satpol PP secara bersama sama mengawal logistik sampai tujuan.

Ditanya soal kelancaran logistik untuk Desa yang jauh, Dzulkifli menuturkan sampai saat ini hanya Desa Sejati yang berada paling jauh. Sehingga akses untuk mobilisasi logistiknya kemungkinan tidak tembus. Namun pihak panitia telah mengkonfirmasi bahwa, logistik akan dilakukan penjemputan di Desa Saluada. (zl/adm)

 

Berita Terkait

Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024
Sekda Mateng Buka Drum Up dan Evaluasi Inovasi : Kades adalah Ujung Tombak Pemerintahan
Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024
KPU Mateng Gelar FGD untuk Persiapan Seyembara Maskot Pilkada
KPU Mateng Tutup Penyerahan Syarat Calon Independen
Sekda Mateng Dampingi Pj Gubernur Sulbar Tinjau Sejumlah Venue Persiapan POPDA IX
Buaya 1,5 Meter Kerap Muncul Dekat Permukiman Warga di Mateng, BPBD Evakuasi
Ajak Siswa Mengenal dan Mencintai Daerah, Pemkab Mateng Gelar Lomba Bercerita Tingkat SD/MI

Berita Terkait

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:07 WIB

Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:17 WIB

Sekda Mateng Buka Drum Up dan Evaluasi Inovasi : Kades adalah Ujung Tombak Pemerintahan

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:15 WIB

Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 13:55 WIB

KPU Mateng Tutup Penyerahan Syarat Calon Independen

Sabtu, 11 Mei 2024 - 19:54 WIB

Sekda Mateng Dampingi Pj Gubernur Sulbar Tinjau Sejumlah Venue Persiapan POPDA IX

Kamis, 9 Mei 2024 - 15:05 WIB

Buaya 1,5 Meter Kerap Muncul Dekat Permukiman Warga di Mateng, BPBD Evakuasi

Rabu, 8 Mei 2024 - 20:00 WIB

Ajak Siswa Mengenal dan Mencintai Daerah, Pemkab Mateng Gelar Lomba Bercerita Tingkat SD/MI

Rabu, 8 Mei 2024 - 10:10 WIB

Pemkab Mateng dan Kemenag Rapat Pemantapan Pemberangkatan Jemaah Haji

Berita Terbaru

Advertorial

Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:07 WIB

Advertorial

Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:15 WIB