KPU Mateng Sosialisasi PKPU No.6,7 dan 8

- Jurnalis

Sabtu, 19 November 2022 - 12:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,Sulbarpedia – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mamuju Tengah (Mateng) gelar Sosialisasi, Peraturan Perundang-undangan Pemilu, PKPU No.6, 7, 8, tahun 2022.

Sosiisasi terkait Pemahaman Peningkatan dan Pengetahuan Pemilu ini berlangsung di Cafe Kilo Meter Satu. Sabtu (19/11/22)

Plt.Ketua KPU Mateng Sampe Amiruddin menyampaikan, tujuan dari dilaksanakannya sosialisasi ini untuk memberikan pemahaman tentang PKPU Pemilu kepada masyarakat luas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketiga PKPU ini, kata dia, kita ingin bukan hanya penyelenggara yang memahami, namun juga dapat diketahui dan dipahami Masyarakat, khususnya masyarakat Mateng.

“Sehingga Sosialisasi ini sangat perlu untuk di dilakukan.” Ujar Sampe

Lebih lanjut,sampe berharap tentu para pengurus Parpol serta tamu yang hadir, agar pemahaman ini juga disosialisasikan dan disebar luaskan kepada Masyarakat.

Ditempat yang sama, Komisioner KPU Mateng, bagian Hukum, Muhdar menambahkan sosialisasi PKPU No 6, 7 dan 8 tahun 2022 tentang Pemilu ini akan bersama-sama kita paparkan.

“ketiga PKPU ini akan bersamaan kita paparkan, sebab kita ketahui bersama bahwa tidak lama lagi menghadapi pemilu akan datang.” Terangnya

Lebih jauh Ia menekankan , agar Sosialisasi yang berlangsung tersebut dapat disosialisasikan kembali dengan seluas luasnya.

“Kita berharap agar para pengurus parpol, serta yang hadir dapat mensosialisasikan kembali kepada masyarakat luas.” Ujarnya.

Sementara itu, defisi perencanaan data dan informasi, Jasmuddidin memaparkan
PKPU No 7, terkait pemutakhiran data pemilih, potensi pemilahan pemilih, tahapan dan pemutakhiran pemilih, serta daftar pemilih tambahan.

Selain itu Jasmuddin menjelaskan terkait penyusunan daftar pemilihan sementar hingga pemilihan presiden putaran kedua.

Perlu diketahui hadir pada kegiatan tersebut : Ketua Plt KPU Mateng, Sampe Amiruddin, dan dua Komisioner, Muhdar Devisi Hukum dan Jasmuddin Defisi perencanaan data dan informasi, para Pengurus Partai Politik (Parpol),
Perwira Penghubung, Kapolres, Pimpinan OPD dari Capil Mateng, serta pimpinan Organisasi, dan para undangan. (rly/**)

Berita Terkait

Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya
Hari Otoda ke 28 Tahun, Askary: Penanganan Stunting hingga Penerapan SPBE Wajib “On Progress”
Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia
FKP Minta Aparat Kepolisian Tindak Dugaan KKN Pembangunan PKM Salupangkang
3 Bulan Diresmikan, LSM LAMPA Soroti Bangunan PKM Salupangkang yang Retak
Pemkab Mateng Tinjau Kerusakan Puskesmas Salupangkang
Bupati Mateng Aras Tammauni Serahkan SK PPPK Guru dan Tenaga Kesehatan 2023
Sekda Mateng: Mari Menyambut Idul Fitri Tanpa Gratifikasi

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 20:32 WIB

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Kamis, 25 April 2024 - 20:07 WIB

Hari Otoda ke 28 Tahun, Askary: Penanganan Stunting hingga Penerapan SPBE Wajib “On Progress”

Rabu, 24 April 2024 - 06:14 WIB

Jokowi Tinjau RS Kondo Sapata, Kadinkes: Momentum Perbaikan-Peningkatan Layanan Kesehatan

Selasa, 23 April 2024 - 18:54 WIB

Dinkes Mamuju Fokus Terapkan Integrasi Layanan Primer di Posyandu Tahun Ini

Selasa, 23 April 2024 - 18:06 WIB

Lafkespri Sulbar Siap Layani Puskesmas dan Klinik yang Ingin Naik Status Akreditasi

Selasa, 23 April 2024 - 10:47 WIB

Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia

Senin, 22 April 2024 - 23:54 WIB

Dinkes Sulbar Siapkan Mini ICU untuk Kebutuhan Medis Kunker Presiden Jokowi

Senin, 22 April 2024 - 15:58 WIB

Kadinkes Sulbar Sambut Kedatangan Menkes Budi di Mamuju

Berita Terbaru

Advertorial

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Kamis, 25 Apr 2024 - 20:32 WIB

Kriminal

Polisi Bekuk 3 Pengedar-Pemakai Narkoba di Tobadak Mateng

Kamis, 25 Apr 2024 - 11:07 WIB

Politik

PAN Sulbar Kompak Dukung Zulkifli Hasan Jadi Ketum 3 Periode

Kamis, 25 Apr 2024 - 09:06 WIB