Patmawati Fahmi Terima Dukungan Komunitas Pemilih Pemula

- Jurnalis

Jumat, 13 November 2020 - 06:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Komunitas Pemilih Pemula Majene atau disingkat KPPM mendeklarasikan dukungan kepada Pasangan Calon Nomor Urut 01, Dra. Hj. Patmawati Fahmi dan H. Lukman Nurman, S.Pd.,M.Pd

Beberapa perwakilan komunitas, melakukan silaturrahim dengan Ibu Patmawati Fahmi sebagai Calon Bupati di kediaman pribadinya.

“Alhamdulillah, berbagai kelompok hadir bersama-sama kami dalam upaya memassifkan ikhtiar pemenangan kedepan. Kami sangat salut atas atensi luar biasa dari beberapa kelompok milenial yang tak henti-hentinya mendukung dan membantu kami dalam suksesi pemenangan 09 Desember”, kata Patmawati Fahmi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mantan Ketua TP-PKK ini berharap, komunitas ini tetap eksis untuk berpartisipasi dalam pembangunan daerah.

“Selalu juga saya tekankan, jangan hanya sementara pilkada eksis, tapi setelah pilkada, ketika kami terpilih, para kelompok milenial ini harus tetap mengawal kinerja kami 5 tahun kedepan”, tambahnya.Koordinator KPPM, Amar, menyampaikan bahwa, bulatnya tekad KPPM untuk mendukung Patma-Lukman tentunya didukung oleh beberapa aspek.

“Sebagai pemilih pemula, kami tentu ingin menerima, sekaligus mengedukasi untuk berpolitik praktis yang baik. Kami memilih pasangan Patma-Lukman setelah melakukan pengkajian dengan beberapa pendekatan. Variabel seperti Elektabilitas, Track Record, Kinerja, Pengalaman, dan Visi-Misi tentunya menjadi poin perhatian kami, dan kami sepakat bahwa Patma-Lukman unggul di berbagai variabel tersebut”, ungkap Amar.

 

(Lal/Lis)

 

 

Berita Terkait

Serius Bertarung di Pilkada Mamuju, Irwan Juga Mendaftar di Gerindra
Mendaftar di Nasdem, Irwan Pababari Ajak Nasdem Berkoalisi Bangun Mamuju
Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya
PAN Sulbar Kompak Dukung Zulkifli Hasan Jadi Ketum 3 Periode
Dapat Tugas Dari DPP Golkar, Asnuddin Sokong Siap Bertarung di Pilkada Majene
Raih 10 Kursi, Golkar Geser Demokrat Dari Posisi Ketua DPRD Sulbar
Kunci 1 Kursi DPR RI, Suara PDIP di Sulbar Tembus 127 Ribu, Agus Ambo Djiwa Melanggeng ke Senayan
PDIP Sulbar Klaim Perolehan Kursi DPRD di 3 Kabupaten Meningkat

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:12 WIB

Mendagri Tito Lantik Bahtiar Baharuddin Jadi Pj Gubernur Sulbar Gantikan Prof Zudan

Senin, 13 Mei 2024 - 19:52 WIB

Pertamina Patra Niaga Sulawesi Pastikan Ketersediaan Avtur untuk Penerbangan Haji 2024

Senin, 6 Mei 2024 - 14:27 WIB

Pertamina Sulawesi Apresiasi Kinerja Agen Terbaik BBM Industri dan Distributor Petrochemical

Jumat, 19 April 2024 - 01:11 WIB

Presiden Jokowi Bakal Kunjungi 3 Kabupaten di Sulbar, Ini Agendanya

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:06 WIB

Menteri PPPA RI Apresiasi Pertamina, Hadirkan Program Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Berkelanjutan melalui SAPD

Rabu, 20 Maret 2024 - 09:41 WIB

Berkah Ramadhan, Pertamina Sulawesi Tambah 16 Ribu Pasokan LPG 3 Kg di Sulbar

Sabtu, 16 Desember 2023 - 09:23 WIB

Pertamina Regional Sulawesi Jamin Ketersediaan BBM dan LPG Jelang Nataru

Jumat, 24 November 2023 - 13:00 WIB

Pertamina Sesuaikan Harga LPG Non Subsidi, Harga LPG 5,5 Kg di Sulbar Turun Enam Ribu Rupiah

Berita Terbaru