Hipmi Mamuju Gelar Rapat, Bahas Persiapan Musyawarah Cabang

- Jurnalis

Minggu, 21 Juli 2024 - 06:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Badan Pengurus Cabang (BPC) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) Mamuju menggelar Rapat Badan Pengurus Lengkap (RBPL) pada Sabtu, 20 Juli 2024 di Sekretariat HIPMI Mamuju Jl.Jendral Sudirman Karema Mamuju Prov.Sulbar.

Rapat dipimpin ketua Hipmi Mamuju Andi Baso Darul Aksan, dihadiri para ketua bidang dan segenap pengurus Hipmi Mamuju.

Rapat ini membahas persiapan pelaksanaan Musyawarah Cabang (Muscab), membentuk kepanitiaan (OC) dan Steering Committe (SC).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Forum menyepakati dan menunjuk Irwan sebagai ketua OC dan Lalu Artana Kusuma sebagi ketua SC serta Rahmat, Asruddin Carly, Wahyuddin Odi dan Shandy Briantoro sebagai anggota SC.

Pengurus Hipmi Mamuju saat foto bersama usai menggelar rapat RBPL

Ketua BPC Hipmi Mamuju Andi Baso Darul Aksan kepada wartawan menjelaskan bahwa sesuai hasil rapat, pelaksanaan Muscab Hipmi Mamuju akan dilaksanakan pada tanggal 10-11 Agustus 2024 mendatang.

“Tadi kita sudah bentuk kepanitiaan, InshaAllah Muscab kita akan laksanakan pada tanggal 10-11 Agustus 2024. dalam waktu dekat pendaftaran bakal calon ketua umum (Caketum) akan segera kita buka. Bagi kader Hipmi, pengusaha muda yang ingin maju sebagai calon silahkan mendaftar.”kata Andi Aso.

Andi Aso menjelaskan syarat bakal calon ketua umum Hipmi Mamuju akan segera di umumkan setelah SK kepanitian dan persiapan teknis lainnya telah rampung.

“dalam waktu dekat syarat dan ketentuan bakal calon ketua akan kita umumkan, yang sudah di sepakati tadi adalah biaya adminisrasi pendaftaran. Caketum wajib berkontribusi mensukseskan pelaksanaan Musda.”kata pria berdarah Bone ini.

Terakhir, Ia berharap Muscab ini bisa berjalan dengan baik dan melahirkan regenerasi kepemimpinan yang bisa membawa Hipmi Mamuju yang jauh lebih baik, dapat berkontribusi terhadap pembangunan daerah dan meningkatkan perekonomian.

“kami berharap semua kader Hipmi Mamuju bisa aktif dan ikut mensukseskan agenda Muscab ini, karena Muscab ini adalah agenda kita berama.”kata Andi Baso Darul Aksan.

(Lal)

 

Berita Terkait

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene
Tekan Inflasi, Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan Gerakan Pangan Murah
Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi
Inspirasi Kawasan Terpadu Cabe Salo Dua Enrekang, Akan Dikembangkan di Sulbar
Polda Sulbar Gelar Operasi Keselamatan Marano 14 Hari, Minimalisir Angka Kecelakaan
Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar
Polda Sulbar Teken MoU Penyediaan BBM dengan PT Pertamina Patra Niaga  
41 Sekuriti Pemprov Sulbar Dirumahkan, Karo Umum Anshar Tawarkan 3 Solusi

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:15 WIB

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:20 WIB

Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi

Senin, 10 Februari 2025 - 13:31 WIB

Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan

Rabu, 5 Februari 2025 - 19:22 WIB

Hadiri Peresmian Mako Polsek Budong-budong, Wabup Mateng: Dapat Memberi Manfaat untuk Masyarakat

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:28 WIB

Pj.Sekda Mateng Hadiri Penetapan Paslon Bupati dan Wabup Terpilih Pilkada 2024

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:25 WIB

Pemkab Mateng Susun Program Kerja 2025 dan Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik

Minggu, 2 Februari 2025 - 06:14 WIB

Pj Sekda Mateng Bersama Asisten I Dampingi Pj Gubernur Sulbar Lakukan Penebaran Benih Ikan Nila di Area Publik Kecamatan Tobadak

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:32 WIB

Pemda Mateng Gelar Pelatihan Penerapan Aplikasi SiLincah

Berita Terbaru

Dok. istimewa

Advertorial

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Rabu, 12 Feb 2025 - 10:37 WIB

x