Giat Jumat Bersih, Wakapolres Majene : Bangun Kesadaran Jaga Lingkungan

- Jurnalis

Jumat, 4 Juni 2021 - 01:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Wakapolres mejene Kompol Jufri Memimpin kegiatan bersih-bersih di lingkungan kerjanya (Polres), pada Jumat pagi (4/6/21).

Kompol Jufri menyebutkan kebersihan itu adalah pangkal kesehatan dan pada tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat sehingga kondisi yang asri perlu dijaga sebagai salah satu bentuk pelayanan terbaik kepada masyarakat.

“Lingkungan yang bersih pastinya akan menciptakan lingkungan yang sehat dan lingkungan yang sehat akan menciptakan jiwa yang kuat sehingga semangat kerja tetap terjaga dalam mengabdikan diri kepada bangsa dan negara,” tutur Wakapolres.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk itu, pihaknya terus mendorong semangat personil agar lebih memperhatikan kebersihan lingkungan khususnya pribadi guna memaksimalkan hasil kinerja dalam melayani masyarakat.

Sementara itu, seluruh personil dibagi dibeberapa titik bersih-bersih seperti depan Polres, halaman belakang Mapolres, dranase dan titik lainnya nampak semangat membersihkan sampah maupun ilalang yang tumbuh liar dengan alat seadanya.

Kekompakan seluruh personilpun semakin meningkat dengan saling bahu membahu menyisir semua sampah yang ada di lingkungan kerja Mapolres. Hasilnyapun terlihat pagi ini lingkungan kerja di Polres semakin bersih dan asri.

Aksi ini tentu diharapkan dapat mengedukasi seluruh masyarakat agar lebih memperhatikan kebersihan, karena segudang manfaat yang ada padanya salah satunya sebagai langkah jitu memutus mata rantai penyebaran virus (Covid-19).

(Hms/Hfs)

Berita Terkait

Kadinkes Mamuju dr Sita Harit Ikuti Rapat Kerja Kesehatan Nasional di Banten
Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya
Hari Otoda ke 28 Tahun, Askary: Penanganan Stunting hingga Penerapan SPBE Wajib “On Progress”
Dinkes Mamuju Lakukan Tes Kebugaran Jasmani Bagi Calon Jemaah Haji
Dinkes Mamuju Fokus Terapkan Integrasi Layanan Primer di Posyandu Tahun Ini
Lafkespri Sulbar Siap Layani Puskesmas dan Klinik yang Ingin Naik Status Akreditasi
Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia
FKP Minta Aparat Kepolisian Tindak Dugaan KKN Pembangunan PKM Salupangkang

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 16:39 WIB

Kadinkes Mamuju dr Sita Harit Ikuti Rapat Kerja Kesehatan Nasional di Banten

Jumat, 26 April 2024 - 19:37 WIB

Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya

Kamis, 25 April 2024 - 20:32 WIB

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Rabu, 24 April 2024 - 18:33 WIB

Dinkes Mamuju Lakukan Tes Kebugaran Jasmani Bagi Calon Jemaah Haji

Rabu, 24 April 2024 - 06:14 WIB

Jokowi Tinjau RS Kondo Sapata, Kadinkes: Momentum Perbaikan-Peningkatan Layanan Kesehatan

Selasa, 23 April 2024 - 18:54 WIB

Dinkes Mamuju Fokus Terapkan Integrasi Layanan Primer di Posyandu Tahun Ini

Selasa, 23 April 2024 - 18:06 WIB

Lafkespri Sulbar Siap Layani Puskesmas dan Klinik yang Ingin Naik Status Akreditasi

Selasa, 23 April 2024 - 10:47 WIB

Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia

Berita Terbaru

Advertorial

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Kamis, 25 Apr 2024 - 20:32 WIB