Ikuti Pameran di Semarang, Dinas Pariwisata Sulbar Kenalkan Produk dan Potensi Pariwisata

- Jurnalis

Jumat, 18 Juni 2021 - 12:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Dinas Pariwisata Provinsi Sulawesi Barat melalui Bidang Pengembangan Ekonomi Kreatif dan Pengendalian Industri Pariwisata mengikuti Pameran Investasi, Perdagangan dan Pariwisata – Semarang Investment, Trading and Tourism (Semarang ITT Expo 2021) yang berlangsung di Java supermall Kota Semarang Jawa Tengah.

Kegiatan yang bertajuk pameran dan investasi perdagangan dan pariwisata tersebut berlangsung selama empat hari, 17 hingga 20 Juni 2021.

Melalui sambungan seluler, Kepala Seksi Pengendalian Investasi dan Perizinan Pariwisata Dinas Pariwisata Provinsi Sulawesi Barat, Hj.Suriani, S.Pd mengatakan Pameran ini merupakan salah satu upaya untuk mempromosikan dan mengenalkan produk ekonomi kreatif dan potensi pariwisata Sulawesi Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Berbagai jenis produk ekonomi kreatif Sulawesi Barat kami bawa untuk dipamerkan seperti kain tenun ikat sekomandi, kain sutra sa’be mandar, kuliner olahan khas Sulawesi Barat, Souvenir dari bahan batok kelapa dan produk Handycraf lainnya termasuk beberapa bahan promosi pariwisata seperti buku dan brosur” Terang Suriani, Jumat (18/06/21)

Lanjut ia menjelaskan sebelum proses keberangkatan ke semarang, tim telah menyisir berbagai produk daerah.

“Kami juga menghubungi berbagai pelaku usaha ekonomi kreatif di Sulawesi Barat, untuk bisa membawa dan memperkenalkan produknya di Semarang” katanya.

Dalam pameran tersebut terlihat dalam akun medsos (IG) dinas pariwisata Sulbar yang menampilkan pembawa acara kegiatan (MC) pameran di semarang menggunakan kain sutra sa’be mandar yang juga merupakan salah satu strategi promosi.

Diharapkan kedepan produk-produk daerah Sulawesi Barat semakin di kenal dan mengundang orang luar untuk berkunjung.

(Hfs)

Berita Terkait

Polda Sulbar Gelar Nobar Semifinal Piala Asia U-23 Indonesia Vs Uzbekistan Malam Ini
Pj Gubernur Zudan Arif Target Angka Stunting Sulbar Turun 10 Persen di 2024
Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta
Mobil Listrik dari Jokowi Tiba di SMKN 1 Rangas Mamuju, Dipakai Siswa Belajar Praktik
Jokowi Tinjau RS Kondo Sapata, Kadinkes: Momentum Perbaikan-Peningkatan Layanan Kesehatan
Jokowi Tinjau Pasar Tumpah Mamasa, Cek Harga dan Infrastruktur
Besok, Kontraktor Akan Bayar Utang Proyek Rusun ASN Perkim Rp 1,3 Miliar
Jokowi Resmikan Rekonstruksi 147 Bangunan Terdampak Gempa di Sulbar

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 17:51 WIB

Polda Sulbar Gelar Nobar Semifinal Piala Asia U-23 Indonesia Vs Uzbekistan Malam Ini

Minggu, 28 April 2024 - 16:39 WIB

Kadinkes Mamuju dr Sita Harit Ikuti Rapat Kerja Kesehatan Nasional di Banten

Minggu, 28 April 2024 - 08:29 WIB

Pj Gubernur Zudan Arif Target Angka Stunting Sulbar Turun 10 Persen di 2024

Kamis, 25 April 2024 - 20:07 WIB

Hari Otoda ke 28 Tahun, Askary: Penanganan Stunting hingga Penerapan SPBE Wajib “On Progress”

Rabu, 24 April 2024 - 18:33 WIB

Dinkes Mamuju Lakukan Tes Kebugaran Jasmani Bagi Calon Jemaah Haji

Rabu, 24 April 2024 - 17:49 WIB

Mobil Listrik dari Jokowi Tiba di SMKN 1 Rangas Mamuju, Dipakai Siswa Belajar Praktik

Rabu, 24 April 2024 - 06:14 WIB

Jokowi Tinjau RS Kondo Sapata, Kadinkes: Momentum Perbaikan-Peningkatan Layanan Kesehatan

Selasa, 23 April 2024 - 18:54 WIB

Dinkes Mamuju Fokus Terapkan Integrasi Layanan Primer di Posyandu Tahun Ini

Berita Terbaru