TGB Lantik PW NWDI Sulbar

- Jurnalis

Senin, 6 Juni 2022 - 09:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Pelantikan PW NWDI Sulbar, foto: Ll)

(Pelantikan PW NWDI Sulbar, foto: Ll)

SULBARPEDIA.COM,-Mamuju, Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi Secara resmi melantik Pengurus Wilayah (PW) Nadhatul Wathan Diniyah Islamiyah (NWDI) Sulawesi barat, Senin (6/6/2022)

Pelantikan itu berlangsung di pondok pesantren Darul Abror Desa Toabo Kecamatan papalang Mamuju yang juga dirangkaikan dengan milad ponpes yang kini berusia 17 Tahun tersebut

TGB yang juga ketua umum PB NWDI mengharapakan agar pengurus NWDI Sulbar dapat menjadi bintang-bintang yang menerangi sekitar dan menebar manfaat ke ummat

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

(TGB M.Zainul Majdi memberikan tausiyah tabligh Akbar di ponpes darul abror toabo, foto: Ll)

“NWDI ini tidak hanya membangun agama tapi juga negara” Ujar TGB

Pelantikan pengurus NWDI Sulbar kali ini menjadi pelantikan kedua kalinya, sebelumnya pengurus lembaga telah dilantik melalui virtual zoom

“Ini moment tepat dari kedatangan ketua umum PB NWDI (TGB) sehingga kami pengurus merencanakan pelantikan secara langsung, meski telah lama sebelumnya dilantik namun melalui zoom” Terang Muslihan ketua NWDI Sulbar

Di tempat sama, TGB juga menyampaikan Tausiah Tabligh Akbar yang dihadiri warga toabo hingga warga Topoyo Mamuju tengah

Turut hadir dalam kegiatan milad ponpes dan tabligh Akbar, Ketua DPRD Sulbar, Kemenag Sulbar, Kapolresta Mamuju dan kepala dinas pendidikan mamuju

(Hfs)

Berita Terkait

Dinkes Catat 271 Calon Jemaah Haji Mamuju Sudah Divaksin Meningitis
Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa
DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024
Dinkes Mamuju Gelar Rakor dan Evaluasi 12 Indikator SPM Bidang Kesehatan
Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju
Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024
Sekda Mateng Buka Drum Up dan Evaluasi Inovasi : Kades adalah Ujung Tombak Pemerintahan
Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:02 WIB

Dinkes Catat 271 Calon Jemaah Haji Mamuju Sudah Divaksin Meningitis

Kamis, 16 Mei 2024 - 21:16 WIB

Dinkes Sulbar Terima Kunjungan BPJS Kesehatan untuk Perkuat Sinergi dan Koordinasi

Rabu, 15 Mei 2024 - 22:49 WIB

Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:13 WIB

Dinkes Mamuju Gelar Rakor dan Evaluasi 12 Indikator SPM Bidang Kesehatan

Rabu, 15 Mei 2024 - 07:53 WIB

Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:07 WIB

Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:17 WIB

Sekda Mateng Buka Drum Up dan Evaluasi Inovasi : Kades adalah Ujung Tombak Pemerintahan

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:15 WIB

Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024

Berita Terbaru