Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju

- Jurnalis

Rabu, 15 Mei 2024 - 07:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Kantor Dinkes Mamuju, foto: adm)

(Kantor Dinkes Mamuju, foto: adm)

SULBARPEDIA.COM,- Mamuju, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar) mengevaluasi kehadiran tenaga kesehatan (Nakes) Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Tapalang saat sidak Bupati Mamuju Sutinah Suhardi, Senin (29/4/2024) lalu.

Pada sidak itu, Bupati Mamuju melakukan inpeksi mendadak (sidak) dan mendapati ketidakhadiran sejumlah Nakes Puskesmas Tapalang, Desa Galung, Kecamatan Tapalang, Kabupaten Mamuju.

(Kadinkes Mamuju dr Sita Harit Ibrahim, foto; dok.ist)

Hasil sidak itu pun disampaikan kepada Dinkes Mamuju dan menjadi catatan disiplin kehadiran para pegawainya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Dinkes Mamuju, dr. Sita Harit Ibrahim menyampaikan evaluasi dilakukan menyusul hasil sidak tersebut dengan beberapa aturan yang perlu diperhatikan Nakes.

dr. Sita menyebut, aturan itu mesti ditegakkan, sebab menyangkut kehadiran dan kinerja Nakes dalam melayani masyakarakat dan sekaligus menuntut pegawai untuk berprilaku teratur di jam kerja.

“Kami sudah menindak lanjuti dengan menyampaikan untuk lebih perhatikan penerapan jam kerja sesuai tugas, membuat jadwal kunjungan luar gedung yang bisa diketahui pengunjung Puskesmas, dan meningkatkan kedisiplinan dan kinerja,” kata dr Sita kepada wartawan, Selasa (14/5/2024).

dr. Sita menegaskan indisipliner tak boleh terulang kembali. Dia berharap ke depan para Nakes harus menjaga tata tertib aturan yang berlaku.

Baca Juga: Dinkes Mamuju Bagikan Tablet Tambah Darah ke Siswi SMP-SMA di 20 Titik

Selain mengingatkan Kepala Puskesmas (Kapus) Tapalang, dr. Sita juga menyampaikan seluruh Kapus di daerah ini, sebab disiplin menjadi tolak ukur serta menjadi teladan kepada masyarakat apalagi menyangkut pelayanan publik.

“Ya itu yang saya sampaikan kepada Para Kepala Puskesmas se-Kabupaten Mamuju setelah mendapat penjelasan dari Kapus Tapalang, agar tak terjadi hal sama dengan Tapalang,” pungkasnya.

(adv/adm)

Berita Terkait

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025
30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene
Bahtiar Hadiri Soft Opening Dermaga Sandeq Milik Polda Sulbar: Jadi Ikon Baru
Tekan Inflasi, Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan Gerakan Pangan Murah
Inspirasi Kawasan Terpadu Cabe Salo Dua Enrekang, Akan Dikembangkan di Sulbar
Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan
Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar
DPRD Bahas Usulan Masa Jabatan Bupati dan Wabup Pasangkayu Periode 2021-2026

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:15 WIB

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025

Rabu, 12 Februari 2025 - 10:37 WIB

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Selasa, 11 Februari 2025 - 21:00 WIB

Bahtiar Hadiri Soft Opening Dermaga Sandeq Milik Polda Sulbar: Jadi Ikon Baru

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:26 WIB

Tekan Inflasi, Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan Gerakan Pangan Murah

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:20 WIB

Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi

Senin, 10 Februari 2025 - 13:31 WIB

Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan

Senin, 10 Februari 2025 - 12:31 WIB

Polda Sulbar Gelar Operasi Keselamatan Marano 14 Hari, Minimalisir Angka Kecelakaan

Minggu, 9 Februari 2025 - 13:20 WIB

Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar

Berita Terbaru

Dok. istimewa

Advertorial

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Rabu, 12 Feb 2025 - 10:37 WIB

x