Pawai Pembangunan Jadi Corong Informasi Bagi Masyarakat

- Jurnalis

Sabtu, 13 Juli 2019 - 23:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Pawai pembangunan yang diselenggarakan Pemerintah Kabupaten Mamuju dalam rangka memeriahkan hari jadi Mamuju ke 479, menjadi hiburan tersendiri bagi Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Lingkup Pemerintah Kabupaten Mamuju, Kecamatan , Perusahaan Swasta dan beberapa Kerukunan Keluarga, ini terlihat dengan menghias Kendaraan sesuai dengan identitas masing-masing.

Bupati Mamuju, H. Habsi Wahid yang melepas rombongan pawai pembangunan yang dilaksanakan di depan Gedung baru DPRD Kabupaten Mamuju, mengatakan bahwa  pelaksanaan pawai atau karnaval pembangunan yang dilaksanakan merupakan salah satu bentuk  cara Pemerintah untuk memberikan edukasi kepada masyarakat dalam bentuk kegiatan yang dapat menghubur.

“pelaksanaan karnaval saya kira juga memberikan satu edukasi kepada masyarakat sebagai corong menginformasikan kepada masyarakatbahwa  inilah yang kita kerjakan , inilah yang magnum clen 40 dilakukan oleh penyelenggara-penyelenggara Pemerintahan satu tahun ini” terang Habsi Wahid.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan, Usdi menyampaikan bahwa pawai pembangunan tersebut  selain menjadi hiburan untuk masyarakat Mamuju juga merupakan salah satu sarana untuk  mempublikasikan kegiatan yang dilakukan setiap OPD.

Pada kegiatan Pawai pembangunan yang dilaksanakan pada sabtu (13 Juli 2019), dihadiri juga Kepala Kejaksaan Negeri Mamuju, Ketua Pengadilan Agama, Ketua DPRD Kabupaten Mamuju, Sekretaris Daerah Kabupaten Mamuju dan seluruh Kepala OPD dan Camat  Lingkup Pemerintah Kabupaten Mamuju.

 

(Hms-Has/La)

 

 

Berita Terkait

Kantor Dinas Perkim Majene Kebakaran Diduga karena Korlesting Listrik, Polisi Olah TKP
DPPKB Mamuju Sukses Gelar Ajang Pemilihan Duta Genre 2024, Ini Pemenangnya
DPPKB Mamuju Tuntaskan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi Gelombang Pertama
Dinkes Catat 271 Calon Jemaah Haji Mamuju Sudah Divaksin Meningitis
Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa
DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024
Dinkes Mamuju Gelar Rakor dan Evaluasi 12 Indikator SPM Bidang Kesehatan
Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 15:40 WIB

DPPKB Mamuju Sukses Gelar Ajang Pemilihan Duta Genre 2024, Ini Pemenangnya

Sabtu, 18 Mei 2024 - 13:27 WIB

DPPKB Mamuju Tuntaskan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi Gelombang Pertama

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:02 WIB

Dinkes Catat 271 Calon Jemaah Haji Mamuju Sudah Divaksin Meningitis

Kamis, 16 Mei 2024 - 21:16 WIB

Dinkes Sulbar Terima Kunjungan BPJS Kesehatan untuk Perkuat Sinergi dan Koordinasi

Rabu, 15 Mei 2024 - 22:49 WIB

Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:32 WIB

DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:13 WIB

Dinkes Mamuju Gelar Rakor dan Evaluasi 12 Indikator SPM Bidang Kesehatan

Rabu, 15 Mei 2024 - 07:53 WIB

Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Arsal Aras Hadiri Milad ke-10 HPPM Mateng Palu

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:43 WIB