Polres Pasangkayu Kerahkan Ratusan Personil Amankan Pilkades di 35 Desa

- Jurnalis

Rabu, 8 Juni 2022 - 02:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(apel pergeseran pasukan (serpas) dalam rangka pengamanan Pilkades Serentak 2022, foto: hms)

(apel pergeseran pasukan (serpas) dalam rangka pengamanan Pilkades Serentak 2022, foto: hms)

SULBARPEDIA.COM,-Pasangkayu, Polres Pasangkayu gelar apel pergeseran pasukan (serpas) dalam rangka pengamanan Pilkades Serentak 2022, di lapangan Apel Corona Mapolres Pasangkayu, Rabu (09/06/22)

Apel Pergeseran pasukan ini diikuti kurang lebih 245 personel dari Polres Pasangkayu dan Polsek Jajaran serta di dukung 30 Personel Korps Brimob Polda Sulbar, guna melaksanakan tugas pengamanan Pilkades di 35 desa di wilayah Hukum Polres Pasangkayu yang akan digelar tanggal 9 Juni 2022

Kapolres Pasangkayu AKBP Didik Subiyakto bertindak sebagai inspektur upacara. Pada kesempatan tersebut hadir pula Wakapolres Pasangkayu, pejabat utama Polres Pasangkayu, Kapolsek Jajaran dan personel yang dilibatkan dalam pengamanan TPS Pilkades serentak 2022

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya, Kapolres Pasangkayu mengatakan, apel serpas ini dilaksanakan guna persiapan pengamanan dan pengecekan personel dan sarana untuk pengamanan pilkades serentak 2022

Pada pemilihan Kepala Desa ini Seluruh petugas pengamanan TPS di tuntut untuk tetap menjaga kesehatan dan keselamatan selama bertugas, selain itu para petugas pengamanan juga di tuntut untuk bersikap profesional, dan memaksimalkan peran intelejen dan Bhabinkamtibmas untuk mengamati situasi

“Laksanakan Orientasi di wilayah masing-masaing secara maksimal. kenali unsur-unsur terkait dilingkungan TPS, jalin kerjasama dengan linmas dan kuasai medan” tutur Kapolres

Kapolres juga mengatakan terkait dengan permasalahan pandemi covid-19 yang sudah akan menjadi Endemi, pemerintah masih berupaya untuk tetap melalukan protokol kesehatan walaupun tidak terlalu ketat

“Dengan mengedepankan kegiatan edukatif, persuasif, simpatik dan humanis” Tutup Didik

(rls/hfs)

Berita Terkait

KPU Mateng Rapat Pleno Penetapan 25 Calon Terpilih Anggota DPRD Hasil Pileg 2024
Kades Sandapang Mamuju Divonis Bebas di Kasus Persetubuhan Gadis ABG
Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024
Kadis PPKB Mamuju Hadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
HMI MPO Majene Desak Pemprov Segera Tuntaskan Pembangunan Jalan Sendana-Tutar
FKP Laporkan Hasil Pemeriksaan BPK RI Temuan Belanja Perjalanan Dinas 11 OPD di Mateng
Tingkatkan Produktivitas, Pemkab Mateng Salurkan Bantuan Alat Tangkap Nelayan di Desa Budong Budong
Pemda Mateng Beri Bantuan Alat Tangkap Ramah Lingkungan ke Nelayan Budong-budong

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:42 WIB

KPU Mateng Rapat Pleno Penetapan 25 Calon Terpilih Anggota DPRD Hasil Pileg 2024

Rabu, 1 Mei 2024 - 16:18 WIB

Tingkatkan Produktivitas, Pemkab Mateng Salurkan Bantuan Alat Tangkap Nelayan di Desa Budong Budong

Selasa, 30 April 2024 - 08:01 WIB

Pemda Mateng Beri Bantuan Alat Tangkap Ramah Lingkungan ke Nelayan Budong-budong

Jumat, 26 April 2024 - 19:37 WIB

Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya

Kamis, 25 April 2024 - 20:07 WIB

Hari Otoda ke 28 Tahun, Askary: Penanganan Stunting hingga Penerapan SPBE Wajib “On Progress”

Kamis, 25 April 2024 - 11:20 WIB

Pemkab Mateng Gelar Teknikal Meeting, Bahas Pembentukan UPTD Air Limbah Domestik

Selasa, 23 April 2024 - 10:47 WIB

Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia

Senin, 22 April 2024 - 22:40 WIB

FKP Minta Aparat Kepolisian Tindak Dugaan KKN Pembangunan PKM Salupangkang

Berita Terbaru

(Ket foto: Kadis PPKB Mamuju dr Hajrah, foto: dok.ist)

Advertorial

Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:06 WIB