Sulbar Tertinggi Kedua Stunting Nasional, Andi Ruskati Gencar Sosialisasi Keluarga Berencana

- Jurnalis

Selasa, 23 Agustus 2022 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Mamuju, Anggota komisi IX DPR RI Andi Ruskati Ali Ball menggelar sosialisasi Program Pembangunan Keluarga, Kependudukan, dan Keluarga Berencana (Bangga Kencana) dan penurunan Stunting di Sulawesi Barat, Selasa (23/8/2022).

Hal itu dilakukan mengingat, angka prevalensi stunting di Sulbar masih cukup tinggi, mencapai 33, 8 persen.

Angka itu membawa Sulbar masih berada di urutan ke dua tertinggi di Indonesia, oleh karenaya angka tersebut ditargetkan menurun 14 persen di 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Maka dari itu diadakan Sosialisasi, Komunikasi, Informasi, dan Edukasi (KIE) Bersama Mitra Kerja Komisi IX DPR-RI Dapil Sulbar, Andi Ruskati Ali Baal.

Kegiatan berlangsung di dua tempat berbeda yakni warkop Ruang Teduh Kelurahan Karema, dan Panorama Bech Kelurahan Simboro.

Pesertanya berjumlah 140 orang yang terdiri dari keluarga dan masyarakat yang masing-masing 70 dari Karema dan Simboro.

Andi Ruskati mengatakan salah satu bentuk kegiatan pelayanan kepada masyarakat yang dilakukan oleh Komisi IX DPR-RI adalah melakukan sosialisasi program Bangga Kencana dan Stunting.

Hal ini menurutnya sangat penting mengingat Sulbar menempati peringkat kedua nasional dalam kasus stunting.

“Bapak Ibu yang saya hormati, saat ini Sulbar memiliki masalah yang serius, yaitu kasus stunting. Sulbar menduduki peringkat kedua tertinggi di Indonesia, dan dengan ini terkadang kita menjadi malu atau minder, karena sebagai provinsi terbaru, Sulbar belum bisa memperbaiki kualitas masyarakatnya.

Sehingga, melalui kegiatan yang kita lakukan hari ini, persoalan stunting bisa menjadi perhatian dari Bapak Ibu sekalian, demi masa depan anak-anak kita semua,” harap Ruskati.

Berita Terkait

Asisten II Pemkab Mamuju Pimpin Rapat Penguatan Kampung KB, Minta OPD Fokus Prioritas Intervensi
Kantor Dinas Perkim Majene Kebakaran Diduga karena Korlesting Listrik, Polisi Olah TKP
DPPKB Mamuju Sukses Gelar Ajang Pemilihan Duta Genre 2024, Ini Pemenangnya
DPPKB Mamuju Tuntaskan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi Gelombang Pertama
Dinkes Catat 271 Calon Jemaah Haji Mamuju Sudah Divaksin Meningitis
Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa
DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024
Dinkes Mamuju Gelar Rakor dan Evaluasi 12 Indikator SPM Bidang Kesehatan

Berita Terkait

Selasa, 14 Mei 2024 - 09:24 WIB

Kerjasama Komunitas Dinilai Jadi Kunci Pemulihan Majene Pascagempa

Senin, 6 Mei 2024 - 07:26 WIB

Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene

Rabu, 1 Mei 2024 - 20:15 WIB

HMI MPO Majene Desak Pemprov Segera Tuntaskan Pembangunan Jalan Sendana-Tutar

Rabu, 27 Maret 2024 - 22:16 WIB

Warga Majene Dukung Proyek Bendung Malunda, Bisa Majukan Ketahanan Pangan-Berdayakan Ekonomi Lokal

Minggu, 24 Maret 2024 - 22:18 WIB

Proyek Bendung Malunda Didukung Warga, Bawa Dampak Positif Untuk Kesejahteraan

Selasa, 27 Februari 2024 - 15:21 WIB

2 Caleg Alumni HMI MPO Lolos ke DPRD Kabupaten Majene

Jumat, 16 Februari 2024 - 09:15 WIB

Kasus Korupsi IPLT Majene Rp 635 Juta Dilimpahkan ke Jaksa, Ada 4 Tersangka

Rabu, 17 Januari 2024 - 07:34 WIB

Mahasiswa di Majene Gelar Sosialisasi Pemilu Damai, Jangan Mudah Terpropokasi

Berita Terbaru