Pemda Mateng Gelar Musrenbang RPJMD Tahun 2021-2026

- Jurnalis

Kamis, 17 Juni 2021 - 06:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,Sulbarpedia – Pemerintah Kabupaten (Pemda) Mamuju Tengah (Mateng), melaksanakan Musrembang Kabupaten Mateng tahun 2021-2026.

Kegitan itu dihadiri langsung H. M. Aras Tammauni Bupati Mamuju Tengah, Drs.H.Muh Amin Jasa, MM Wakil Bupati Mamuju Tengah, H. Arsal Aras, SE Ketua DPRD Mamuju Tengah, H. Askary Anwar, S. Sos, M. Si Sekda Mamuju Tengah, Ishaq Yunus, S.IP.,M.AP Kepala Bappeda Mamuju Tengah, Letkol inf. Andi Aras R Perwira Penghubung Mamuju Tengah, AKBP Muhammad Zakiy, SH, M. Si Kapolres Mamuju Tengah, Drs.H.Mahmuddin,M.Si Kepala Kemenag, H. Hamsah, SE Ketua BAZNAS Mamuju Tengah, Para Anggota DPRD, Para Staf Ahli, Para OPD Pemkab Mamuju Tengah, Para Camat Sekab. Mamuju Tengah, Masbur ( Ketua HMI Mamuju Tengah, Tokoh Masyarakat serta undangan lainya. Kamis (17/6/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan itu,Wakil Bupati Mateng H.Muh Amin Jasa menyampaikan Musrenbang ini merupakan salah satu tahapan yang harus dilaksanakan,dalam rangka penyusunan RPJMD Kabupaten Mamuju Tengah tahun 2021-2026.

“Kurang lebih urung 5 tahun kedepan ,Bupati dan Wakil Bupati Mamuju Tengah sudah mempunyai visi dan misi demi Mamuju Tengah maju dan sejahtera dalam bingkai lalla tassisara”. Ujar Amin

Lebih lanjut, Muh Amin Jasa menyebutkan bahwa program pemerintah kedepannya yang menjadi prioritas dalam pembangunan daerah di Mamuju Tengah adalah infrastruktur, peningkatan SDM, dan peningkatan ekonomi yang bertujuan untuk kesejahteraan masyarakat.

Sementara itu, Ketua DPRD Mamuju Tengah Arsal Aras juga menyampaikan sebelum masuk Musrenbang ini, telah diawali dengan kegiatan Musrenbang Desa, Kecamatan dan hari ini Kabupaten. Dimana rancangan ini disusun sejak dua tahun terakhir, karena untuk rancangan RPJMD kedepan.

“harapan kami semoga nanti hasil Musrenbang ini dapat bersinergi dengan visi dan misi bapak bupati sehingga dapat mewujudkan kemajuan pembangunan di Kabupaten mamuju tengah”. Tutup Arsal (**)

Berita Terkait

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta
Hari Otoda ke 28 Tahun, Askary: Penanganan Stunting hingga Penerapan SPBE Wajib “On Progress”
Dinkes Mamuju Lakukan Tes Kebugaran Jasmani Bagi Calon Jemaah Haji
Dinkes Mamuju Fokus Terapkan Integrasi Layanan Primer di Posyandu Tahun Ini
Lafkespri Sulbar Siap Layani Puskesmas dan Klinik yang Ingin Naik Status Akreditasi
Dorong Kemajuan SPBE, Pemkab Mateng Gelar Forum Satu Data Indonesia
Dinkes Sulbar Siapkan Mini ICU untuk Kebutuhan Medis Kunker Presiden Jokowi
FKP Minta Aparat Kepolisian Tindak Dugaan KKN Pembangunan PKM Salupangkang

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 20:32 WIB

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Selasa, 23 April 2024 - 18:13 WIB

Jokowi Tinjau Pasar Tumpah Mamasa, Cek Harga dan Infrastruktur

Selasa, 23 April 2024 - 17:57 WIB

Besok, Kontraktor Akan Bayar Utang Proyek Rusun ASN Perkim Rp 1,3 Miliar

Selasa, 23 April 2024 - 17:29 WIB

Jokowi Resmikan Rekonstruksi 147 Bangunan Terdampak Gempa di Sulbar

Senin, 22 April 2024 - 23:54 WIB

Dinkes Sulbar Siapkan Mini ICU untuk Kebutuhan Medis Kunker Presiden Jokowi

Senin, 22 April 2024 - 20:57 WIB

3 Menteri Dampingi Kunjungan Kerja Presiden Jokowi di Sulbar

Senin, 22 April 2024 - 15:58 WIB

Kadinkes Sulbar Sambut Kedatangan Menkes Budi di Mamuju

Senin, 22 April 2024 - 14:45 WIB

Subkon Proyek Rusun Perkim Geram-Tarik Barang gegara Pekerjaan Rp 1,3 M Tidak Dibayarkan

Berita Terbaru

Advertorial

Kadinkes Sulbar Asran Masdy Ikuti Rakerkesnas 2024 di Jakarta

Kamis, 25 Apr 2024 - 20:32 WIB

Kriminal

Polisi Bekuk 3 Pengedar-Pemakai Narkoba di Tobadak Mateng

Kamis, 25 Apr 2024 - 11:07 WIB

Politik

PAN Sulbar Kompak Dukung Zulkifli Hasan Jadi Ketum 3 Periode

Kamis, 25 Apr 2024 - 09:06 WIB