Seleksi Calon Pimpinan Baznas Sulbar Terindikasi Dugaan Kecurangan

- Jurnalis

Jumat, 21 Januari 2022 - 10:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(peserta mengikuti test tulis calon pimpinan baznas Sulbar, foto: gdn)

(peserta mengikuti test tulis calon pimpinan baznas Sulbar, foto: gdn)

SULBARPEDIA.COM,- Mamuju, Seleksi calon pimpinan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Sulawesi barat periode 2022-2027 diduga terjadi kecurangan.

Hal tersebut disampaikan oleh salah satu peserta seleksi yang juga konsultan hukum diwilayah mamuju, Hamma.S.sy

Ia menilai bentuk kecurangan tersebut dari ketidakterbukaan informasi mengenai hasil ranking nilai para peserta dalam hasil akhir

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hasil akhir selayaknya ditampilkan sesuai dengan amanah UU Republik Indonesia No. 14 Tahun 2008 tentang keterbukaan informasi publik didalam pasal 2 Alinea  pertama disebutkan bahwa” Setiap Informasi Publik bersifat terbuka dan dapat diakses oleh setiap Pengguna” terang Hamma, Jumat (21/01).

Didalam pasal 3 alinea pertama juga disebutkan” menjamin hak warga negara untuk mengetahui rencana pembuatan kebijakan publik,
program kebijakan publik, dan proses pengambilan keputusan publik, serta alasan
pengambilan suatu keputusan publik”

Lebih lanjut, ia mengatakan tak hanya pada ketidakterbukaan informasi, juga diduga ada oknum ASN yang ikut mencalonkan diri dalam pencalonan pimpinan BAZNAS Sulbar kali ini

Padahal, Larangan rangkap jabatan yang diatur oleh Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri SIpil (PNS) terkecuali untuk Jabatan Administrator atau Jabatan Pimpinan Tinggi yang kompetensi dan bidang tugas jabatannya sama dan tidak dapat dipisahkan dengan kompetensi dan bidang tugas Jabatan Fungsional

Apabila melanggar, maka oknum ASN tersebut dinyatakan telah bertindak melanggar etika

Seperti diketahui, awal tes tertulis calon pimpinan BAZNAS Sulbar sejak senin, 17 Januari , dilanjutkan wawancara Selasa-rabu dan pengumuman hasil tes pada Kamis 20 januari 2022

Lanjut, Hamma juga Menyesalkan setelah dimulainya tes tertulis sejak tanggal 17 Januari 2022 ada sebagian peserta masih menggenggam hp (Handphone) masuk dalam ruangan tes tertulis

“Padahal didalam instruksi pansel peserta tidak boleh membawa hp, jadi saya menilai ini pengawasan pansel sangat lemah karena bertolak belakang dengan instruksi yang mereka buat sendiri sehingga mencederai sistem IDE MALAQBIQ” Ujar Hamma

Dengan adanya dugaan kecurangan tersebut, Hamma meminta seleksi calon pimpinan baznas Sulbar kembali diulang.

(rls/hfs)

Berita Terkait

33 Relawan Terbentuk Siap Menangkan Paslon Arsal Aras dan Askary Anwar di Pilkada Mateng 2024
Tim Muda Menyala Deklarasi Dukung Paslon Arsal-Askary
Dewan Pendidikan Majene Hadiri Rakornas, Dorong Pendidikan Berkualitas
Pemkab Mamuju Salurkan Bantuan Ambulans untuk 6 Desa, Layani Warga Secara Gratis
Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung di Perairan Pulau Karampuang
Dinkes Mamuju Terima Kunjungan Tim Supervisi Suportif Kemenkes RI
Pemuda Spesialis Pencuri Rumah Kosong dan Gudang di Mamuju Ditangkap
Elemen Masyarakat di Kalukku Deklarasi Dukung Ado-Damris di Pilkada Mamuju

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 12:40 WIB

Tim Muda Menyala Deklarasi Dukung Paslon Arsal-Askary

Senin, 9 September 2024 - 11:05 WIB

Arsal Aras Optimis Ponpes Al Arasy Menjadi Salah Satu Pondok Ternama

Minggu, 8 September 2024 - 22:05 WIB

Arsal Aras Disambut Tokoh Masyarakat Saat Kunjungan ke Tobadak

Sabtu, 7 September 2024 - 15:23 WIB

Hadiri Pelantikan Pengurus KKB-PUS Mateng, Arsal Kebersamaan Membangun Kemajuan Bumi Lallatassisara

Sabtu, 7 September 2024 - 08:00 WIB

Ketua DPRD Mateng Nirmalasari Hadiri Undangan BPK RI Sulbar Bahas LHP BPK

Rabu, 4 September 2024 - 14:28 WIB

Bupati Aras Tammauni Lantik Litha Febriani Jadi Pj Sekda Mamuju Tengah

Selasa, 3 September 2024 - 17:54 WIB

Nirmalasari Aras-Hamka Jadi Pimpinan Sementara DPRD Mamuju Tengah

Selasa, 3 September 2024 - 16:05 WIB

Bupati Mateng Aras Tammauni Hadiri Pelantikan 25 Anggota DPRD Periode 2024-2029

Berita Terbaru

x