H.Damris Gelar Hearing Dialog Dirangkaikan dengan Buka Puasa Bersama

- Jurnalis

Rabu, 6 April 2022 - 21:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Anggota DPRD Prov.Sulbar H.Damris menggelar Hearing Dialog yang dirangkaikan dengan acara buka puasa bersama. Acara itu berlansung dikediamannya di Jalan Trans Nasional desa Bambu Kec.Mamuju Prov.Sulbar (Rabu, 06/04/22).

Hearing Dialog kali ini dihadiri ratusan masyarakat desa Bambu, hadir pula sejumlah aparat desa, kepala dusun dan kepala desa Bambu Hartono.

Anggota DPRD Sulbar H.Damris pada acara itu mengatkan acara Hearing Dialog ini dilaksanakan sebagai salah satu sarana dalam rangka menyerap aspirasi dan mendengar keluhan rakyat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Politisi partai Golkar ini mengajak masyarakat desa Bambu dan sekitarnya untuk ikut berkontribusi dalam upaya mendorong percepatan pembangunan daerah dengan cara ikut membantu pemerintah dalam menyusun program prioritas daerah.“kalau ekonomi bapak ibu sudah bagus maka itu akan sangat membantu pemerintah daerah dalam mengentaskan kemiskinan, partisipasi dan masukan bapak ibu juga sangat kami harapkan dalam rangka menyusun rencana pembangunan daerah tahun 2023.”kata H.Damris.

Saat ini kata ketua DPD Golkar Mamuju ini, Pemprov.Sulbar tengah melakukan penyusunan program prioritas daerah atau lebih dikenal dengan Musrenbang, karena itu usulan dan masukan masyarakat sangat dibutuhkan.

“Saya mintak kepada masyarakat agar proposalnya segera di masukkan, bisa melalui saya bisa jug lansung ke dinas terkiat.”terangnya.

Pada sesi dialog, sejumlah keluhan dan permintaan warga disampaikan lansung kepada legislator Sulbar dapil Mamuju ini yakni diantaranya: 1.Kebersihan linkungan, 2.Penerangan lampuh jalan, 3.Pengecoran jalan setapak dan 4.Bantuan perikanan berupa alat tangkap dan perahu.

Merespon hal itu, H.Damris berjanji akan memperjuangkan seluruh aspirasi dan kebutuhan masyarakat desa Bambu pada anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Prov.Sulbar tahun 2023 mendatang.“Sejumlah bantuan peningkaan kesejahtraan sudah kami masukkan tahun ini melalui KUBE, untuk kapal, motor tiga roda pemuat sampah dan jalan tani InsyaAllah anggarannya masuk ditahun 2023. Termasuk usulan bapak/ibu yang tadi akan kami perjuangkan tahun depan.”tutup pria berdaah PUS itu.

Terakhir, H.Damris mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa Ramadhan, semoga amal ibadahnya diterima oleh Allah SWT.

(Lal)

 

Berita Terkait

Pansus Ranperda Fasilitasi Penyelenggaran Pesantren DPRD Sulbar Kunker ke Polman dan Makassar
Bahas Ranperda Jasa Konstruksi, Pansus DPRD Sulbar Berkunjung ke Dinas Bina Marga Sulsel
H.Sudirman Pimpin Rapat Pansus Ranperda Perlindungan dan Pengembangan Ekosistem Ekonomi Kreatif
Taufiq Agus Pimpin Rapat Pansus Ranperda Pembinaan Jasa Konstruksi
Didampingi H.Sudirman, Ketua DPRD Sulbar Hadiri HUT ke-22 Kabupaten Mamasa
DPRD Sulbar Terima Kunjungan Koordinasi DPRD Kabupaten Mamasa
Tindaklanjuti Evaluasi Kemendagri, DPRD Sulbar Gelar Rapat Finalisasi Ranperda Tentang Pajak dan Retribusi Daerah
Pansus Ranperda Pengelolaan Keuangan Daerah Rampungkan Pembahasan, Sudirman: Segera Kita Disahkan

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 07:26 WIB

Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene

Minggu, 5 Mei 2024 - 06:17 WIB

Cegah Stunting, Dinkes Sulbar Bagikan Paket Nutrisi ke Ibu Hamil dan Menyusui di Mamasa

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:38 WIB

Bawaslu Mateng Buka Pendaftaran Panwascam Se-Kab.Mamuju Tengah

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:42 WIB

KPU Mateng Rapat Pleno Penetapan 25 Calon Terpilih Anggota DPRD Hasil Pileg 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:12 WIB

Sekda Mateng Bacakan Sambutan Mendikbudristek Nadiem Makarim di Momentum Hardiknas 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:06 WIB

Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Kadis PPKB Mamuju Hadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting

Rabu, 1 Mei 2024 - 18:00 WIB

FKP Laporkan Hasil Pemeriksaan BPK RI Temuan Belanja Perjalanan Dinas 11 OPD di Mateng

Berita Terbaru

Advertorial

Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene

Senin, 6 Mei 2024 - 07:26 WIB