Hamdan Harap Tidak ada Kampanye Hitam Usai Debat Capres

- Jurnalis

Kamis, 17 Januari 2019 - 07:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU — Pelaksanaan Debat calon presiden dan wakil presiden Republik Indonesia mulai dilaksanakan oleh KPU RI hingga april menjelang pemilihan umum pada 17 April nanti.

Debat pertama berlangsung di tanggal 17 Januari 2019 dengan tema Hukum, HAM, Korupsi dan Terorisme. Dengan kegiatan ini, diharapkan masyarakat dapat mengetahui gagasan pemikiran, visi dan misi dua calon pemimpin Indonesia terkait permasalahan yang sementara dan akan dihadapi bangsa indonesia.

Ketua KPU Mamuju, Hamdan Dangkang saat di temui mengungkapkan pihaknya berharap agar usai pelaksanaan Debat Capres nanti, masyarakat bisa lebih jelih dan cermat dalam menentukan pilihannya pada saat Pemilu April nanti

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Debat Capres ini kan merupakan instrumen politik yang bertujuan untuk mengemukakan gagasan calon presiden dan wakil presiden dalam memimpin Indonesia kedepan. dengan adanya hal ini masyarakat bisa dapat lebih mengetahui apa saja yang akan di buat Calon Presiden jika terpilih nanti,” ungkap Hamdan

Selain itu, Hamdan juga berharap agar masyarakat tidak terpengaruh akan isu-isu miring seputar pasangan calon dan lebih realistis dalam menentukan pilihan sesuai dengan visi misi calon presiden dan wakil presiden yang diangkap pantas.

“Kami berharap setelah debat capres ini sudah tidak ada lagi Blackcampaign (kampanye hitam,red) yang beredar di masyarakat, sebab dengan debat ini kita sudah dapat mengetahui visi misi capres dan cawapres nanti,” tambah Ketua KPU Mamuju itu.

(A1)

Berita Terkait

Arsal-Askary Unggul Di Pemilih Gen-Z Dan Millenials
Pergantian Kasek SD 002 Aralle Berbuntut Panjang, Sekolah Ditutup Sementara
Kasus Kapus Ranga-Ranga Kampanyekan Paslon Pilbup Mamuju Dilimpahkan ke Jaksa
Kisah Petani Nanas di Mamasa, Butuh Mitra Untuk Jual Hasil Panen yang Melimpah
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Aralle Intensifkan Pengamanan Kampanye
Tukang Bangunan SMAN 2 Tapalang Tersengat Listrik-Terjatuh Saat Pasang Rangka Atap
Korban Penipuan Haji Furoda Desak Kemenag Cabut Izin Travel Al Hijrah Barru
Lahan Dicaplok, Warga Kabuloang Protes Minta IUP PT Polemaju Mineral Mandiri Dicabut

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 06:42 WIB

Relawan Teratai Topoyo dan Tobadak Optimis Arsal-Askary Menang di Semua TPS

Selasa, 5 November 2024 - 08:50 WIB

Lagi Mandi di Sungai, Pria di Karossa Mateng Tewas Diterkam Buaya

Selasa, 5 November 2024 - 07:48 WIB

Kampanye di Pangalloang, Arsal Janji Maksimalkan Pelayanan Dasar dan Benahi Infrastruktur

Senin, 4 November 2024 - 12:59 WIB

3 Buaya Ditangkap Warga Budong-Budong Mateng Usai Satu Pria Tewas Diterkam

Senin, 4 November 2024 - 08:32 WIB

4 Desa Terisolir Akibat Fenomena Tanah Bergerak di Saloadak Mateng

Minggu, 3 November 2024 - 19:21 WIB

BPBD Ungkap Lokasi Tanah Bergerak di Saloadak Mateng Lahan Gambut-Kerap Banjir

Minggu, 3 November 2024 - 09:49 WIB

Relawan Teratai Kawal Kampanye Arsal-Askary di Paraili dan Tobadak 1

Sabtu, 2 November 2024 - 18:15 WIB

Likuifaksi di Desa Saloadak Mamuju Tengah, 1 Alat Berat Tertimbun

Berita Terbaru

Dok.Pemprov Sulbar

Advertorial

Pemprov Sulbar Gencarkan Uji Coba Makan Bergizi Gratis

Sabtu, 9 Nov 2024 - 15:26 WIB

x