Kapolda Sulbar Gelar Konferensi Pers

- Jurnalis

Selasa, 9 Juli 2019 - 06:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Konferensi Pers digelar dalam rangka merilis kasus-kasus yang berhasil diungkap Dir Narkoba, Dirkrimsus, Dirkrimum dalam wilayah Polda Sulbar pada bulan Januari sampai dengan Juni tahun 2019”

Sulbarpedia.com, Sulbar — Dengan periode yang sama ditahun 2018 dan tahun 2019, bulan Januari sampai dengan Juni terjadi penurunan jumlah kasus sangat besar.

Hal ini disampaikan Brigjen Pol Baharuddin Djafar Kepala Kepolisian Daerah Provinsi Sulawesi Barat dalam konferensi persnya yang digelar dalam gedung Aula Arya Guna Polda Sulbar. Selasa (9/7/2019)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda menjelaskan Jumlah kasus yang terjadi ditahun 2018 bulan itu sebanyak 899 kasus sedangkan tahun 2019 dibulan yang sama terjadi 489 kasus.

“Kalau ditahun 2018 jumlah kasus itu 899 sedangkan tahun 2019 mampu ditekan menjadi 489 kasus, hampir 50 persen yang bisa ditekan” jelas Kapolda dihadapan awak media

Dalam kesempatan itu, Kapolda Sulbar menguraikan kasus-kasus yang ditangani pihaknya. Pada Direktorat Kriminal Khusus, Kapolda menguraikan sejumlah kasus yang ditangani mulai dari sidik, sidik tahap satu dan dua dengan uraian kasus yang menonjol yakni pelimpahan Dugaan Kasus Korupsi APK KPU Provinsi Sulbar yang saat ini sudah dalam tahap persidangan di Pengadilan Negri Tipikor Mamuju.

Untuk penanganan kasus pada Direktorat Kriminal Umum, Kapolda menjabarkan ratusan kasus yang ditangani jajarannya dengan menonjolkan kasus utama yaitu mengungkap delapan (8) kasus pembunuhan.

Sedangkan kasus yang terjadi pada Direktorat Narkoba pada semester satu tahun 2019 diantaranya ialah 108 kasus narkotika, 6 kasus obat berbahaya dan menangkap 161 orang pelaku dengan rincian 151 laki-laki dan 10 orang perempuan dengan perincian kasus yang menonjol ialah 3 kasus yang melibatkan anggota Polri dan ASN Pemkab Mamuju.

Barang bukti yang di tampilkan dari 3 direktorat Polda Sulbar ini ialah 237, 38 gram sabu, 1.240 butir obat berbahaya, 8.000 sachet komix, kunci kendaraan hasil ranmor, berkas kasus pemalsuan CPNS.

Dikesempatan ini juga,pihaknya menghadirkan 8 orang tersangka yang dalam kasusnya telah ditangani sepenuhnya oleh Polda Sulawesi Barat.

“Sejumlah kasus yang berhasil di tangani Jajaran Polda Sulbar ini saya harapkan terus profesional dan memberikan keterangan yang jelas jika sewaktu-waktu teman-teman dari awak media ingin mengetahui lagi secara rinci penanganannya demi kebutuhan publikasi” Ujar Kapolda Sulbar, Brigjen Pol Baharuddin Djafar pada Jajarannya. (**)

Berita Terkait

Kades Salugatta Berikan Bantuan Warga Korban Kebakaran
122 Juta Donasi Tersalurkan Ke-55 Anak Yatim Piatu, Arsal Aras Minta Panitia Kontrol Anak Yatim Piatu
Tim Polda Sulbar Raih 23 Medali di Ajang Internasional Karate Championship Indonesia Open 2024 Piala Presiden
Dinilai Represif Kawal Unras, HMI Mateng Desak Kapolri Copot Kapolda Sulbar dan 2 Kapolres
Nurdiansyah Terpilih Jadi Ketua KAMMI Mamuju Raya Periode 2024-2026
KAMMI Mamuju Raya Gelar Musda ll
Rumah Qur’an Birrul Walidain Salurkan 28 Hewan Kurban, Tobadak 8 dan Saluandeang 4 Target Penyaluran
CJH Geruduk Kantor Travel di Mamuju gegara Gagal Berangkat ke Tanah Suci, Polisi Datangi TKP

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 23:48 WIB

Pemuda di Mamuju Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, 11 Saset Sabu Disita

Kamis, 25 Juli 2024 - 02:22 WIB

Bejat! Pria di Kalukku Mamuju Setubuhi Putri Kandung Usia 13 Tahun

Rabu, 17 Juli 2024 - 19:37 WIB

Polisi Tangkap Remaja Ngaku Temukan Bayi di Kebun Sawit Mateng, Ternyata Hasil Hubungan Gelap

Sabtu, 13 Juli 2024 - 17:31 WIB

Motif Pria di Mateng Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Curiga Korban Selingkuh

Sabtu, 13 Juli 2024 - 04:58 WIB

Pria di Mamuju Tengah Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Pelaku Ditangkap!

Kamis, 4 Juli 2024 - 17:22 WIB

Emak-emak di Pasangkayu Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, Sabu 24 Saset Disita

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:45 WIB

MUI Majene Resmi Lantik Pengurus MUI Tubo Sendana

Senin, 24 Juni 2024 - 18:16 WIB

Pria di Bonehau Ditikam di Acara Pesta Nikah, Pelaku Kabur Kini Diburu Polisi

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Kades Salugatta Berikan Bantuan Warga Korban Kebakaran

Rabu, 24 Jul 2024 - 21:22 WIB