Usman Suhuriah Gelar Sosper Tentang Perlindungan Perempuan dan Bagi Mesin Jahit

- Jurnalis

Senin, 14 Februari 2022 - 03:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Wakil Ketua DPRD Sulbar Usman Suhuriah melakukan sosialisasi perda (sosper) di Daerah Pemilihannya yaitu Kabupaten Polewali Mandar (Polman).

Sosialialisasi perda tahap pertama ini berlangsung di Desa Botto, Kecamatan Campalagian, Polman. Adapun perda yang disosialisasikan kali ini adalah tentang perlindungan perempuan.

Pada sosper ini, juga menghadirkan anggota Komisi Informasi Sulsel Andi Ishaq Abdullah sebagai narasumber.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tanggal 12/2/22 sore ini melaksanakan Sosialisasi Perda tahap I tentang perlindungan Perempuan. Menghadirkan anggota Komisi Informasi (KI) Sulawesi Barat sohib  Andi Ishaq Abdullah selaku nara sumber,” ungkap Usman yang merupakan Wakil Ketua Partai Golkar Sulbar.

Pada kesempatan ini, juga dirangkaikan penyerahan simbolik bantuan mesin jahit (peralatan lain) kepada salah satu kelompok perempuan penerima program aspirasi dari Desa Botto.

 

(Lis/Lal)

 

 

Berita Terkait

Pansus Ranperda Fasilitasi Penyelenggaran Pesantren DPRD Sulbar Kunker ke Polman dan Makassar
Bahas Ranperda Jasa Konstruksi, Pansus DPRD Sulbar Berkunjung ke Dinas Bina Marga Sulsel
H.Sudirman Pimpin Rapat Pansus Ranperda Perlindungan dan Pengembangan Ekosistem Ekonomi Kreatif
Taufiq Agus Pimpin Rapat Pansus Ranperda Pembinaan Jasa Konstruksi
Didampingi H.Sudirman, Ketua DPRD Sulbar Hadiri HUT ke-22 Kabupaten Mamasa
DPRD Sulbar Terima Kunjungan Koordinasi DPRD Kabupaten Mamasa
Tindaklanjuti Evaluasi Kemendagri, DPRD Sulbar Gelar Rapat Finalisasi Ranperda Tentang Pajak dan Retribusi Daerah
Pansus Ranperda Pengelolaan Keuangan Daerah Rampungkan Pembahasan, Sudirman: Segera Kita Disahkan

Berita Terkait

Kamis, 16 Mei 2024 - 21:16 WIB

Dinkes Sulbar Terima Kunjungan BPJS Kesehatan untuk Perkuat Sinergi dan Koordinasi

Senin, 13 Mei 2024 - 08:16 WIB

Siap Siaga Hadapi Bencana, Dinkes Sulbar Adakan Pertemuan Disaster Medical Team di Mamuju

Sabtu, 11 Mei 2024 - 16:46 WIB

Kemendagri Tunjuk Sekda Muhammad Idris Jadi Plh Gubernur Sulbar

Kamis, 9 Mei 2024 - 16:35 WIB

Dinkes Sulbar Beri Bantuan Logistik Kesehatan untuk Penanganan 42 Balita Diduga Keracunan di Majene

Rabu, 8 Mei 2024 - 09:11 WIB

Kadinkes Sulbar Cek Kondisi 42 Balita di Majene Diduga Keracunan Usai Konsumsi Bubur

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:57 WIB

Kadinkes Sulbar Ungkap Angka Balita Ditimbang di Posyandu Capai 56,88% di April 2024

Senin, 6 Mei 2024 - 14:50 WIB

Realisasi PAD per Mei 2024 Sudah Capai 28,7 Persen, BPKPD Sulbar Optimis Capai Target

Minggu, 5 Mei 2024 - 06:17 WIB

Cegah Stunting, Dinkes Sulbar Bagikan Paket Nutrisi ke Ibu Hamil dan Menyusui di Mamasa

Berita Terbaru