Dinkes Sulbar Beri Bantuan Logistik Kesehatan untuk Penanganan 42 Balita Diduga Keracunan di Majene

- Jurnalis

Kamis, 9 Mei 2024 - 16:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) memberikan bantuan logistik kesehatan untuk penanganan 42 balita diduga keracunan usai menyantap bubur di Kabupaten Majene. Bantuan diserahkan langsung Kadinkes Sulbar Asran Masdy beserta tim penanggulangan krisis kesehantan.

Bantuan tersebut diserahkan di Halaman Puskesmas Pamboang, Majene pada Selasa (7/5/2024) dan diterima langsung Kadinkes Majene. Bantuan tersebut diserahkan berdasarkan permintaan Puskesmas Pamboang atas keterbatasan logistik kesehatan guna mendukung upaya penanggulangan dan penanganan kasus dugaan keracunan makanan.

(Kadinkes Sulbar Asran Masdy cek kondisi balita di Majene diduga keracunan bubur, foto: dok.ist)

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Asran Masdy mengatakan berbagai logistik kesehatan tersebut berupa alat medis, vitamin , BMHP dan obat-obatan penting untuk membantu tim medis dalam menangani kasus dugaan keracunan itu. Bantuan logistik ini diharapkan dapat meningkatkan kapasitas dan efektivitas upaya penanganan kesehatan di lapangan.

“Salah satu Fungsi Dinas Kesehatan Provinsi dalam penanganan bencana dan kejadian luar biasa adalah sebagai Buffer stock yang akan mendukung logistik medis sesuai kebutuhan dan ketersediaan dalam situasi seperti ini, kerjasama dan koordinasi antarinstansi sangatlah penting,” kata Asran dalam sambutannya, Rabu (8/5).
Asran menuturkan bantuan ini merupakan dukungan bagi tim medis dalam menangani kasus tersebut.

“Kami berharap bantuan ini dapat memberikan dukungan yang signifikan bagi tim medis yang tengah berupaya menangani kasus dugaan keracunan makanan di Kecamatan Pamboang,” ujar Asran.

Asran memberikan dukungan petugas kesehatan dalam menangani kasus dugaan keracunan itu. Pihaknya memastikan managemen penanganan kasus itu berjalan baik.

Baca Juga: Kadinkes Sulbar Cek Kondisi 42 Balita di Majene Diduga Keracunan Usai Konsumsi Bubur

“Kami komitmen memberikan dukungan dalam penanganan dugaan keracunan makanan di Kecamatan Pamboang dan memastikan sistem managemen penanganan berjalan dengan baik disemua jenjang kewenangan,” pungkasnya.

Untuk diketahui, 42 balita dilarikan ke Puskesmas Pamboang, Majene pada Senin (6/5). Mereka dirawat karena dilaporkan mengalami gejala yang diduga sebagai tanda-tanda keracunan, gejala yang muncul yakni muntah dan diare.

(adv/adm)

Berita Terkait

Komisi III DPRD Pasangkayu Rapat Bersama Disperkimtan, Bahas Program Prioritas
Komisi I DPRD Pasangkayu Minta Dinkes Serius Tangani Kurangnya Nakes-Obat di Puskesmas
Rapat Paripurna DPRD Pasangkayu, Bahas Tatib-Ranperda
5 Oknum Anggota Polresta Mamuju Jadi Tersangka Kasus Penganiayaan Kader PMII
Pemda Mateng Gelar Kegiatan Reviu Aksi Konvergensi Penurunan Stunting
Wabup Amin Jasa: Angka Stuting Terendah di Mateng
Sepanjang Tahun 2024, Polres Mateng Berhasil Menangani 127 Perkara
KONI Sulbar Serahkan Bonus Rp 200 Juta ke Ramla, Atlet Dayung Peraih 2 Medali Perak di PON 2024

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 15:45 WIB

Pecatan Polisi Ditangkap gegara Jadi Kurir Narkoba di Pasangkayu

Rabu, 15 Januari 2025 - 17:32 WIB

7 Warga di Sulbar Ditangkap Terkait Narkoba dalam Sepekan, 23 Saset Sabu Disita

Senin, 13 Januari 2025 - 14:42 WIB

2 Pengedar Narkoba Ditangkap di Jalan Poros Polman-Mamuju, 20 Saset Sabu Disita

Rabu, 1 Januari 2025 - 11:09 WIB

Polisi Tangkap 4 Pemuda Mabuk Teriak Ganggu Warga di Taman Karema Mamuju

Senin, 30 Desember 2024 - 17:24 WIB

Sepanjang Tahun 2024, Polres Mateng Berhasil Menangani 127 Perkara

Senin, 30 Desember 2024 - 14:38 WIB

Setahun Tahanan Narkoba Kabur dari Rutan BNNP Sulbar Belum Ditangkap

Senin, 30 Desember 2024 - 13:46 WIB

KONI Sulbar Serahkan Bonus Rp 200 Juta ke Ramla, Atlet Dayung Peraih 2 Medali Perak di PON 2024

Minggu, 29 Desember 2024 - 12:49 WIB

Mateng Peringkat Pertama Indeks Sub Urusan Bencana 2024 di Sulbar, Mamuju Posisi Buncit

Berita Terbaru

Pria AJ yang merupakan pecatan polisi ditangkp karena jadi kurir narkoba, dok.istimewa

Hukum dan Kriminal

Pecatan Polisi Ditangkap gegara Jadi Kurir Narkoba di Pasangkayu

Kamis, 16 Jan 2025 - 15:45 WIB

Rapat paripurna DPRD Pasangkayu, dok.istimewa

Advertorial

Rapat Paripurna DPRD Pasangkayu, Bahas Tatib-Ranperda

Senin, 13 Jan 2025 - 20:14 WIB

x