Jajaran Polres Mateng Quick Respons Pencarian Orang Tenggelam

- Jurnalis

Sabtu, 30 Januari 2021 - 08:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,Sulbarpedia – Jajaran Polres Mamuju Tengah langsung melakukan quick respons terkait informasi adanya orang tenggelam di kawasan Daerah Alirah Sungai Budong-Budong, Jl. Trans Sulawesi, Desa Tobadak, Kec. Tobadak, Kab. Mamuju Tengah. Sabtu (30/01/2021) Pagi.

Kabag Ops Mateng AKP Rigan Hadi Nagara, S.I.K dan Piket PAWAS Polres Mamuju Tengah, bersama beberapa anggota Polres Mamuju Tengah (Mateng) dan Polsek Tobadak langsung menindaklanjuti informasi perihal orang tenggelam di Aliran Sungai Budong-Budong atau lebih tepatnya di Jl. Trans Sulawesi, Desa Tobadak, Kec. Tobadak, Kab. Mamuju Tengah.

Kapolres Mamuju Tengah AKBP Muhammad Zakiy, SH, M.Si menyampaikan sebelumnya, warga Tobadak digegerkan dengan adanya informasi orang hilang karena tenggelam pada sabtu (30/01), sekitar pukul 08.30 WIB. Diketahui korban bernama HASRUN (25) seorang Kuli bangunan yang beralamat di Jl. Poros Topoyo, Kec. Topoyo, Kab. Mamuju Tengah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Informasi ini pun langsung ditindaklanjuti, saat ini anggota masih melakukan pencarian bersama warga,” ucap Kapolres.

Lebih lanjut AKBP.Zaky menjelaskan awal mula korban berangkat bersama saksi bernama ASBAR (27) ,bermaksud menyeberangi Sungai Budong-Budong untuk mengambil pisang di seberang sungai.

Setelah sekitar 10 meter korban menyeberangi sungai, saksi mendengar korban berteriak minta tolong dan korban masih sempat melambaikan tangannya, yang mana saksi berjalan lebih dahulu, sekitar 15 meter di depan, sehingga saksi berusaha menolong korban, namun korban sudah tenggelam.

“Kemudian Setelah korban tenggelam, saksi pun naik ke darat dan berlari menuju hilir sungai, namun korban tetap tidak di temukan,” himbuhnya

Sampai saat ini pihak kepolisian khususnya Polres Mamuju Tengah terus melakukan pencarian dengan dibantu TRC BPBD bersama Dinsos Tagana Mateng, melakukan pencarian dengan menyusuri sungai menggunakan satu unit perahu karet. Pungkas Kapolres. (Rls/*)

Berita Terkait

Satu Pekerja Bendungan Budong Budong Meninggal, PT.Abibraya Bumi Karsa Beri Santunan
23 Puskesmas Disiagakan Dinkes Mamuju Saat Libur Lebaran 2024
Pria di Pasangkayu Ditemukan Tewas Usai Terjatuh dari Perahu Saat Mancing
PLN Berhasil Menerangi 80 Dusun di Sulbar, 594 Warga Kini Nikmati Listrik 24 Jam
Relawan Jarnas ABW Memohon Maaf dan Himbau tidak Menanggapi Issu di Medsos
RSUD Sulbar Kembali Alokasikan Anggaran Untuk Intervensi Stunting di Pasangkayu
Tangani ATS, Disdikbud Sulbar Siapkan Biaya Pendidikan
3 Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Berhasil di Amankan Polres Mateng

Berita Terkait

Senin, 6 Mei 2024 - 07:26 WIB

Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene

Minggu, 5 Mei 2024 - 06:17 WIB

Cegah Stunting, Dinkes Sulbar Bagikan Paket Nutrisi ke Ibu Hamil dan Menyusui di Mamasa

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:38 WIB

Bawaslu Mateng Buka Pendaftaran Panwascam Se-Kab.Mamuju Tengah

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:42 WIB

KPU Mateng Rapat Pleno Penetapan 25 Calon Terpilih Anggota DPRD Hasil Pileg 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:12 WIB

Sekda Mateng Bacakan Sambutan Mendikbudristek Nadiem Makarim di Momentum Hardiknas 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:06 WIB

Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:04 WIB

Kadis PPKB Mamuju Hadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting

Rabu, 1 Mei 2024 - 18:00 WIB

FKP Laporkan Hasil Pemeriksaan BPK RI Temuan Belanja Perjalanan Dinas 11 OPD di Mateng

Berita Terbaru

Advertorial

Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene

Senin, 6 Mei 2024 - 07:26 WIB