Golkar Optimis Kembali Raih 9 Kursi di DPRD Sulbar

- Jurnalis

Selasa, 17 Juli 2018 - 11:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU, -Partai Golkar Sulbar hari ini Selasa 17 Juli 2018 resmi mendaftarkan 35 bakal calon Legislatif (bacaleg) tingkat provinsi ke KPU Sulbar.

Pendaftaran Bacaleg tersebut ditandai dengan penyerahan berkas Bacaleg di 7 daerah pemilihan seSulbar, berkas Bacaleg itu diserahkan je KPU oleh wakil ketua bidang organisasi daerah, Andi Muslim Fattah didampingi sejumlah petinggi Golkar Sulbar diantaranya ketua Fraksi Golkar Sulbar Hamsah Sunuba , Hastuti Indriani, Damris, M.Yamin Saleh, Hamid BCKU, Rahmat BR, dan sejumlah petinggi Golkar Sulbar lainnya.

” hari ini Golkar resmi mendaftarkan Bacalegnya ke KPU, alhamdulillah telah dinyatakan memenuhi syarat. “kata Muslim Fatta kepada sejumlah wartawan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Plt ketua Golkar Polman itu mengatakan dirinya ditunjuk mewakili ketua DPD Golkar Sulbar Ibnu Munsir yang berhalangan hadir karena mengikuti kegiatan serupa di DPP Golkar.

Berdasarkan hasil surpey terakhir kata Muslim, elektabilitas partai Golkar Sulbar berada pada kisaran 31 persen, sehingga Ia optimis 9 kursi di DPRD Sulbar saat ini akan mampu dipertahankan.

“Caleg kita semuanya berpotensi, target kita mempertahankan apa yang ada sekarang, 2 Incumbane tidak lagi mendaftar.”kata Muslim.

Muslim juga menjelaskan partai Golkar ditingkat kabupaten se-Sulbar juga telah mendaftarkan Bacalegnya ke masing-masing KPUD setempat. (Lal)

Berita Terkait

Serius Bertarung di Pilkada Mamuju, Irwan Juga Mendaftar di Gerindra
Mendaftar di Nasdem, Irwan Pababari Ajak Nasdem Berkoalisi Bangun Mamuju
Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya
PAN Sulbar Kompak Dukung Zulkifli Hasan Jadi Ketum 3 Periode
Dapat Tugas Dari DPP Golkar, Asnuddin Sokong Siap Bertarung di Pilkada Majene
Raih 10 Kursi, Golkar Geser Demokrat Dari Posisi Ketua DPRD Sulbar
Kunci 1 Kursi DPR RI, Suara PDIP di Sulbar Tembus 127 Ribu, Agus Ambo Djiwa Melanggeng ke Senayan
PDIP Sulbar Klaim Perolehan Kursi DPRD di 3 Kabupaten Meningkat

Berita Terkait

Minggu, 19 Mei 2024 - 15:40 WIB

DPPKB Mamuju Sukses Gelar Ajang Pemilihan Duta Genre 2024, Ini Pemenangnya

Sabtu, 18 Mei 2024 - 13:27 WIB

DPPKB Mamuju Tuntaskan Pelatihan Pelayanan Kontrasepsi Gelombang Pertama

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:02 WIB

Dinkes Catat 271 Calon Jemaah Haji Mamuju Sudah Divaksin Meningitis

Kamis, 16 Mei 2024 - 21:16 WIB

Dinkes Sulbar Terima Kunjungan BPJS Kesehatan untuk Perkuat Sinergi dan Koordinasi

Rabu, 15 Mei 2024 - 22:49 WIB

Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:32 WIB

DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:13 WIB

Dinkes Mamuju Gelar Rakor dan Evaluasi 12 Indikator SPM Bidang Kesehatan

Rabu, 15 Mei 2024 - 07:53 WIB

Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Arsal Aras Hadiri Milad ke-10 HPPM Mateng Palu

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:43 WIB