Polres Mateng Siapkan 205 Petugas untuk Pengamanan Pilkades Serentak

- Jurnalis

Rabu, 4 Oktober 2023 - 11:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,SULBARPEDIA.Com – 14 Desa di Kabuapten Mamuju Tengah (Mateng) akan menggelar pemilihan kepala desa (pilkades) serentak pada 10 Oktober 2023.

Kabag Ops Polres Mateng AKP.Mukhtar Mahdi membeberkan, Polres Mateng menyiapkan 205 petugas yang akan diterjunkan dalam proses pengamana pilkades serentak ini.

“Total ada 205 personel, 79 personel khusus pengamanan TPS selebihnya untuk patroli dan pengawalan pendistribusian logistik” ungkapnya. Selasa (3/10/23)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, AKP.Mukhtar Mahdi menyebutkan selain personel khusus pengamanan tempat Pemungutan Suara (TPS), wilayah potensi rawan konflik akan kita backup personel patroli.

“Kami sudah petakan titik rawan konflik, untuk itu kita tingkatkan personel untuk lebih waspada” terangnya

“Tentu wilayah potensi rawan konflik ini pengamanannya akan lebih kita tingkatkan, termasuk Desa Kombiling juga menjadi atensi” sambung Mukhtar

Ia juga menyampaikan, personel sudah di ploting mulai dari masa kampanye hingga penarikan kembali logistik dari TPS dan Personel terbagi dalam masa kampanye, masa tenang, pam coblos, patroli dan pleton dalmas.

“Kemudian untuk persiapan BKO, kita minta dari Polda Sulbar sebanyak 60 personel, ” Sambungnya.

Ia mengajak, khususnya warga yang desanya akan melaksanakan pilkades untuk lebih bijak dan jangan mudah terprovokasi.

“Mari kita laksanakn dan ikuti pelaksanaan pilkades dengan bijak, gunakan hak pilih dan jangan mudah terprovokasi agarcterhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan, “pungkasnya. (Adm)

Berita Terkait

Pemkab Mateng Rumuskan Rekomendasi Peraturan Undang-undang Berbasis HAM
DPRD Mateng Bekerjasama dengan Stia LAN Galar FGD Penyusuanan Naskah Akademik Ranperda
Wabup Mateng Amin Jasa, Kukuhkan 54 Kades Perpanjangan Masa Jabatan
Asisten II Pemkab Mateng Buka Kegiatan Sosprom Universitas Terbuka Majene
Pemkab Mateng Gandeng Kanwil Kemenkumham Sulbar Laksanakan Pembinaan untuk Kelompok Desa Sadar Hukum
Pemda Mateng Resmi Perpanjang Masa Jabatan Kades Menjadi 8 Tahun
Polisi Tangkap Remaja Ngaku Temukan Bayi di Kebun Sawit Mateng, Ternyata Hasil Hubungan Gelap
Geger Warga di Babana Mateng Temukan Bayi di Kebun Sawit, Polisi Selidiki

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 23:48 WIB

Pemuda di Mamuju Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, 11 Saset Sabu Disita

Kamis, 25 Juli 2024 - 02:22 WIB

Bejat! Pria di Kalukku Mamuju Setubuhi Putri Kandung Usia 13 Tahun

Rabu, 17 Juli 2024 - 19:37 WIB

Polisi Tangkap Remaja Ngaku Temukan Bayi di Kebun Sawit Mateng, Ternyata Hasil Hubungan Gelap

Sabtu, 13 Juli 2024 - 17:31 WIB

Motif Pria di Mateng Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Curiga Korban Selingkuh

Sabtu, 13 Juli 2024 - 04:58 WIB

Pria di Mamuju Tengah Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Pelaku Ditangkap!

Kamis, 4 Juli 2024 - 17:22 WIB

Emak-emak di Pasangkayu Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, Sabu 24 Saset Disita

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:45 WIB

MUI Majene Resmi Lantik Pengurus MUI Tubo Sendana

Senin, 24 Juni 2024 - 18:16 WIB

Pria di Bonehau Ditikam di Acara Pesta Nikah, Pelaku Kabur Kini Diburu Polisi

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Kades Salugatta Berikan Bantuan Warga Korban Kebakaran

Rabu, 24 Jul 2024 - 21:22 WIB