Dinas PMD Mateng Serah Terima 25.152 Surat Suara Pilkades Serentak

- Jurnalis

Minggu, 8 Oktober 2023 - 17:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,SULBARPEDIA.Com – Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kab.Mamuju Tengah (Mateng) Dzulkifli bersama Asisten I Pemda Mateng Bahri Hamzah, Minggu (8/10/23) serah terima berita acara penerimaan surat suara pilkades serentah 2023 dengan pihak percetakan Deltakom Topoyo.

Adapun jumlah surat suara yang siap didistribusikan Dinas PMD Mateng berjumlah 25.152 surat suara dari 24.539 jumlah daftar pemilih tetap (DPT), yang tersebar di 14 desa yang melaksanakan pilkades serentak di Kab.Mateng 10 Oktober 2023.

Bahri Hamzah selaku ketua panitia pilkades menyatakan, agenda hari ini adalah penjemputan surat suara di percetakan Deltakom Topoyo dengan dikawal dari pihak penganan yakni: Polri,TNI dan Satpol PP.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami dikawal sama pihak pengamanan dan pak kadis PMD juga selaku panitia juga, kita secara bersama-sama datang menjemput surat suara ini sejumlah 25.152 yang kita pesan sesuai jumlah DPT dan ditambah dengan 20 persen angka yang disediakan” terang Bahri

Lebih lanjut, Bahri menuturkan sebanyak 25.152 lembar surat suara yang disiapkan panitia yang nantinya akan dibagi ke 14 Desa yang melaksanakan pemilihan kepala desa (Pilkades).

“Insaallah hari ini kita antar ke Dinas PMD, dan disana kita melakukan sorter untuk pembagian ke TPS-TPS dari 14 Desa yang ada” sambungnya

Untuk pendistribusian surat suara, kata dia, akan dilaksanakan pada hari senin 9 Oktober/besok dengan melibatkan pihak pengamanan dari Kepolisian,Satpol PP dan TNI sesuai dengan rencanan yang telah disusun.

“Harapannya tentu kita menginginkan pilkades ini berjalan lancar, aman, tampak ada kendala sehingga semua unsur yang terlibat dan kami dari panitia termasuk pak Kadis PMD dan seluruh jajaran, insaalah kita harapkan semuanya berjalan lancar tanpak ada sesuatu yang tidak diinginkan.” Kunci Bahri

Berikut nama nama Desa yang mengikuti Pilkades serentak di Kab.Mamuju Tengah:
Kecamatan Pangale :
1. Desa Kombiling
2. Desa Pangale
3. Desa Kuo
Kecamatan Budong Budong:
4. Desa Barakkang
5. Desa Lembah Hada
Kecamatan Topoyo :
6. Desa Sinabatta
7. Desa Budong Budong
Kecamatan Tobadak :
8. Desa Tobadak
9. Desa Sejati
Kecamatan Karossa :
10. Desa Karossa
11. Desa Kayu Calla
12. Desa Kadaila
13. Desa Lembah Hopo
14. Desa Lara

(zl/adm)

Berita Terkait

DPPKB Mamuju Akan Kembali Gelar Kegiatan Intensifikasi Pelayanan KB, Diikuti 35 Bidan
Bupati Mamuju Bersama Kadinkes Pantau Pelaksaan PIN Polio di Posyandu Mawar Putih
Bupati Mamuju Sutinah Kunjungi Posyandu Sekaligus Sosialisasi Pelaksanaan PIN Polio
Pemkab Mateng Rumuskan Rekomendasi Peraturan Undang-undang Berbasis HAM
DPRD Mateng Bekerjasama dengan Stia LAN Galar FGD Penyusuanan Naskah Akademik Ranperda
Dinas PPKB Mamuju Akan Bentuk Sekolah Siaga Kependudukan di 12 SMP/MTS Tahun Ini
DPPKB Mamuju Lakukan Studi Tiru Pengelolaan SSK di SMP 1 Seyegan Sleman
Kadinkes Sulbar Ajak Warga Sukseskan Pelaksanaan PIN Polio untuk Anak Usia 0-7 Tahun

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 23:48 WIB

Pemuda di Mamuju Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, 11 Saset Sabu Disita

Kamis, 25 Juli 2024 - 02:22 WIB

Bejat! Pria di Kalukku Mamuju Setubuhi Putri Kandung Usia 13 Tahun

Rabu, 17 Juli 2024 - 19:37 WIB

Polisi Tangkap Remaja Ngaku Temukan Bayi di Kebun Sawit Mateng, Ternyata Hasil Hubungan Gelap

Sabtu, 13 Juli 2024 - 17:31 WIB

Motif Pria di Mateng Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Curiga Korban Selingkuh

Sabtu, 13 Juli 2024 - 04:58 WIB

Pria di Mamuju Tengah Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Pelaku Ditangkap!

Kamis, 4 Juli 2024 - 17:22 WIB

Emak-emak di Pasangkayu Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, Sabu 24 Saset Disita

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:45 WIB

MUI Majene Resmi Lantik Pengurus MUI Tubo Sendana

Senin, 24 Juni 2024 - 18:16 WIB

Pria di Bonehau Ditikam di Acara Pesta Nikah, Pelaku Kabur Kini Diburu Polisi

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Kades Salugatta Berikan Bantuan Warga Korban Kebakaran

Rabu, 24 Jul 2024 - 21:22 WIB