Tahun 2024, Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Mamuju Fokus Turunkan Stunting

- Jurnalis

Selasa, 9 Januari 2024 - 07:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (KB) Kabupaten Mamuju menyatakan tahun 2024 ini pihaknya akan lebih fokus terhadap program penurunan angka stunting.

Program percepatan penurunan stunting telah disusun dan telah mendapatkan kucuran anggaran dari Dana Alokasi Khusus (DAK) tahun 2024 dan kini siap untuk direalisasikan.

Kadis Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kab.Mamuju, dr.Hj.Hajrah As’ad, M.Kes menjelaskan sejumlah program yang akan dijalankan pada tahun 2024 ini, program yang dimaksud diantara: pelayanan KB pasca persalinan, pendampingan ibu hamil, bina balita, penanganan seribu hari kehidupan, pembinaan kelompok KB, pembinaan TTG, PIK remaja, dan pendampingan keluarga pernikahan dini serta sejumlah program lain yang berkolerasi dengan penurunan angka stunting di daerah ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kadis Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kab.Mamuju, dr.Hj.Hajrah As’ad, M.Kes

“Agar penurunan angka stunting bisa cepat maka kita akan lebih fokus bagimana penanganan dan pelayanan seribu hari pertama kehidupan, banyi yang baru lahir itu harus kita kawal terus, kita akan pastikan mendapatkan asi yang maksimal dan gizi yang cukup. Ibu hamil juga tidak boleh ada yang anemia,”kata dr.Hajrah As’ad didampingi Kepala Bidang Pengendalian Penduduk, Penyuluhan dan Penggerakan Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kab.Mamuju, Rokhani, SE, (Senin, 08/01/24).

Agar lebih maksimal, dr.Hajrah menegaskan bahwa percepatan penurunan prevalensi stunting di Kab. Mamuju harus berkolaborasi dengan sejumlah pihak termasuk OPD terkait seperti Dinas Kesehatan, Dinas Ketahanan Pangan, Dinsos, Bappeda dan sejumlah OPD lainnya.

“Selain berkolaborasi dengan OPD, kami juga dibantu dengan para penyuluh KB, tim pendamping keluarga dan kader KB yang ada disetiap desa. Kita berharap angka stunting di Mamuju dapat segera turun.”terangnya.

Agar target dan realisasi program bisa berjalan maksimal, Kadis Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kab.Mamuju, dr.Hj.Hajrah As’ad, M.Kes berharap agar jajarannya bisa solid dan kompak dalam bekerja.

(Lal)

 

Berita Terkait

Investor Korsel-China Mulai Lirik Sulbar untuk Pengembangan Durian Musang King
Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025
30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene
Bahtiar Hadiri Soft Opening Dermaga Sandeq Milik Polda Sulbar: Jadi Ikon Baru
Tekan Inflasi, Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan Gerakan Pangan Murah
Inspirasi Kawasan Terpadu Cabe Salo Dua Enrekang, Akan Dikembangkan di Sulbar
Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan
Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:05 WIB

Polisi Tangkap Pria Sebar Video Porno di Facebook

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:45 WIB

Investor Korsel-China Mulai Lirik Sulbar untuk Pengembangan Durian Musang King

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:15 WIB

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025

Rabu, 12 Februari 2025 - 10:37 WIB

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Selasa, 11 Februari 2025 - 21:00 WIB

Bahtiar Hadiri Soft Opening Dermaga Sandeq Milik Polda Sulbar: Jadi Ikon Baru

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:20 WIB

Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi

Selasa, 11 Februari 2025 - 07:42 WIB

Inspirasi Kawasan Terpadu Cabe Salo Dua Enrekang, Akan Dikembangkan di Sulbar

Senin, 10 Februari 2025 - 13:31 WIB

Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan

Berita Terbaru

Dok.istimewa

Hukum dan Kriminal

Polisi Tangkap Pria Sebar Video Porno di Facebook

Kamis, 13 Feb 2025 - 21:05 WIB

Dok. istimewa

Advertorial

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Rabu, 12 Feb 2025 - 10:37 WIB

x