Besok Dinas Ketahanan Pangan Sulbar Gelar Pasar Murah di Taman Karema, Ini Daftar Barang yang Dijual Murah

- Jurnalis

Minggu, 10 Desember 2023 - 20:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Dinas Ketahan Pangan Prov.Sulbar akan kembali menggelar Pasar murah besok di Tanam Karema Mamuju. Gerakan pangan murah ini akan berlansung selama 2 hari Senin-Selasa (11-12) Desember 2023.

Pasar murah ini digelar dalam rangka mengantisipasi lonjakan harga atau inflasi jelang perayaan Natal dan tahun baru 2024.

Kepala Dinas Ketahanan Pangan Prov.
Sulbar Abdul Waris Bestari mengajak masyarakat kota Mamuju agar memenfaatkan pasar murah tersebut, Ia mengaku produk atau barang yang dijual harganya relatif lebih murah dibandingkan dengan harga yang ada dipasar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Mohon bantu disebarluaskan agar masyarakat mengetahuinya, seperti biasa pasar murah ini akan dimulai pada jam.08.00 pagi, kami berharap agar masyarakat memenfaatkan hal ini.”terangnya.Mantan Kadis Perkebunan Prov.Sulbar ini menjelaskan pasar murah ini akan rutin dilaksanakan setiap hari Senin dan Selasa di Taman Karema Mamuju hingga awal tahun 2024. Hal ini dilakukan agar daya beli masyarakat tetap terjaga dan inflasi daerah tidak mengalami kenaikan.

“Ini langkah kongkret yang akan terus kita lakukan sesuai arahan pak Pj. Gubernur, kami berharap apa yang kita lakukan ini berhasil menekan inflasi dan dapat membantu masyarakat.”tutupnya.

Berikut daftar barang yang dijual pada kegiatan Pasar Murah Dinas Ketahanan Pangan Prov.Sulbar.

1.Beras

2.Telur

3.Daging ayam

4.Minyak, Dll

 

(Lal/Adv)

 

Berita Terkait

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025
30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene
Tekan Inflasi, Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan Gerakan Pangan Murah
Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi
Inspirasi Kawasan Terpadu Cabe Salo Dua Enrekang, Akan Dikembangkan di Sulbar
Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan
Polda Sulbar Gelar Operasi Keselamatan Marano 14 Hari, Minimalisir Angka Kecelakaan
Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:15 WIB

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:20 WIB

Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi

Senin, 10 Februari 2025 - 13:31 WIB

Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan

Rabu, 5 Februari 2025 - 19:22 WIB

Hadiri Peresmian Mako Polsek Budong-budong, Wabup Mateng: Dapat Memberi Manfaat untuk Masyarakat

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:28 WIB

Pj.Sekda Mateng Hadiri Penetapan Paslon Bupati dan Wabup Terpilih Pilkada 2024

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:25 WIB

Pemkab Mateng Susun Program Kerja 2025 dan Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik

Minggu, 2 Februari 2025 - 06:14 WIB

Pj Sekda Mateng Bersama Asisten I Dampingi Pj Gubernur Sulbar Lakukan Penebaran Benih Ikan Nila di Area Publik Kecamatan Tobadak

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:32 WIB

Pemda Mateng Gelar Pelatihan Penerapan Aplikasi SiLincah

Berita Terbaru

Dok. istimewa

Advertorial

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Rabu, 12 Feb 2025 - 10:37 WIB

x