Ini Potret Keindahan Pantai Tapandullu

- Jurnalis

Rabu, 30 Mei 2018 - 06:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU, – Wisata Pantai Tapandullu yang ada di Kabupaten Mamuju Sulawesi Barat dapat menjadi referensi berlibur anda saat ingin menenangkan pikiran setelah lelah bekerja.
Pesona pantai dan pasir putih akan memanjakan anda dan keluarga selama berada di objek wisata yang jaraknya tak jauh dari kota Mamuju itu.
Potret Pantai Tapandullu
Wisata pantai yang terletak di Desa Sumare, Kecamatan Simboro itu jaraknya sekitar 25 kilometer dari  kota Mamuju dan dapat ditempuh sekitar 30 menit melalui jalur darat ke arah barat kota Mamuju.
Salah seorang pengunjung dari dari kota Makassar Irwan mangatakan bahwa Pantai tersebut sangat Indah dan kondisinya cukup bagus hanya saja kata Dia, kondisi jalan ke objek wisata tersebut masih perlu perhatian pemerintah.
“ternyata Pantainya sangat bagus pasir putih, ada villa,  ada Gazebo,  Mushalla, tempatnya parkirnya juga cukup luas, disana juga ada speedboat, dan baban boot, pokoknya asyik untuk berlibur dengan keluarga, ” ucap Irwan.
Objek wisata itu selalu ramai di padati pengunjung terutama pada saat hari libur ahir pekan, pengunjung wisata mayoritas dari kota Mamuju, namun ada juga yang sengaja datang dari luar Sulbar untuk berlibur ke tempat tersebut.
Bagi penjunjung yang ingin menginap di Pantai Tapandullu anda cukup menyiapkan uang sebesar Rp. 200 ribu rupiah untuk 1 kali 24 jam.
Irwan berharap akses jalan menuju wisata itu dapat segera dibenahi,  jika jalan sudah baik, Iwan meyakini wisatawan akan banyak berbondong-bondong ke pantai Tapandullu.
(Adv/Fir)

Berita Terkait

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025
30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene
Tekan Inflasi, Pemprov Sulbar dan Pemkab Majene Laksanakan Gerakan Pangan Murah
Inspirasi Kawasan Terpadu Cabe Salo Dua Enrekang, Akan Dikembangkan di Sulbar
Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan
Pj Gubernur Bahtiar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Kantor Baznas Sulbar
DPRD Bahas Usulan Masa Jabatan Bupati dan Wabup Pasangkayu Periode 2021-2026
DPPKB Ungkap 17 SMP di Mamuju Sudah Terapkan SSK, 48 Sekolah Masih Digodok

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 14:15 WIB

Pj.Sekda Mateng Litha Febriani Buka Bimtek Penginputan SIRUP Anggaran 2025

Selasa, 11 Februari 2025 - 15:20 WIB

Kapolres Mateng Bakal Tindak Tegas Bripda NI Jika Terbukti Suruh Pacar Aborsi

Senin, 10 Februari 2025 - 13:31 WIB

Apel Terakhir, Bupati – Wabup Mateng Pamit di Akhir Masa Jabatan

Rabu, 5 Februari 2025 - 19:22 WIB

Hadiri Peresmian Mako Polsek Budong-budong, Wabup Mateng: Dapat Memberi Manfaat untuk Masyarakat

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:28 WIB

Pj.Sekda Mateng Hadiri Penetapan Paslon Bupati dan Wabup Terpilih Pilkada 2024

Selasa, 4 Februari 2025 - 19:25 WIB

Pemkab Mateng Susun Program Kerja 2025 dan Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik

Minggu, 2 Februari 2025 - 06:14 WIB

Pj Sekda Mateng Bersama Asisten I Dampingi Pj Gubernur Sulbar Lakukan Penebaran Benih Ikan Nila di Area Publik Kecamatan Tobadak

Kamis, 23 Januari 2025 - 14:32 WIB

Pemda Mateng Gelar Pelatihan Penerapan Aplikasi SiLincah

Berita Terbaru

Dok. istimewa

Advertorial

30 Ribu Benih Ikan Nila Dilepas di Bendungan Banua Majene

Rabu, 12 Feb 2025 - 10:37 WIB

x