Kadinkes Sulbar Paparkan Progres Penanganan Stunting, 33.354 Balita Sudah Ditimbang

- Jurnalis

Selasa, 30 Januari 2024 - 10:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Kadinkes paparkan progres penanganan stunting, foto: dok.ist)

(Kadinkes paparkan progres penanganan stunting, foto: dok.ist)

SULBARPEDIA.COM,- Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Sulawesi Barat (Sulbar) drg Asran Masdy memaparkan progres penanganan stunting. Sebanyak 33.354 balita telah ditimbang.

Hal itu disampaikan Asran saat Apel Pagi dan Doa bersama yang dipimpin Pj Gubernur Sulbar Zudan Arif Fakrullah pada Senin (29/1/2024). Asran menyebut dari total 110.559 balita di Sulbar, sebanyak 33.354 di antaranya atau setara 30,17 persen telah ditimbang.

(Kadinkes paparkan progres penanganan stunting, foto: dok.ist)

“33.354 balita telah ditimbang,” ujar Asran di Mamuju.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Asran menuturkan penanganan stunting merupakan prioritas utama. Hal itu membutuhkan kerja keras bersama antara semua pihak.

“Penanganan stunting merupakan salah satu priotitas utama dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat Sulawesi Barat,” jelasnya.

“Melalui kerja keras bersama antara semua pihak terkait diharapkan angka stunting di wilayah ini dapat ditekan dan kualitas hidup anak-anak dapat ditingkatkan secara signifikan,” tambahnya.

Baca juga: Dinkes Sulbar Ikuti Bimbingan SPM Kesehatan Kemendagri

Ia pun berharap komitmen semua pihak dalam penanganan stunting dapat diwujudkan. Hal itu untuk menciptakan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.

“Komitemen dan kerjasama semua pihak termasuk masyarakat sangat diharapkan dalam rangka mencapai tujuan bersama untuk kesehatan dan kesejahteraan masyarakat Sulawesi Barat,” imbuhnya.

(Kadinkes paparkan progres penanganan stunting, foto: dok.ist)

Sementara dalam Apel Pagi tersebut, Pj Gubernur Zudan Arif dalam arahannya menyampaikan pentingnya penguatan kerjasama antara Dinas Kesehatan dengan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa terkait penguatan kelembagaan Posyandu.

Zudan menekankan perlunya penguatan fungsi koordinasi antar lembaga untuk mencapai tujuan bersama.

(adv/adm)

Berita Terkait

Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa
DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024
Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju
Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024
Sekda Mateng Buka Drum Up dan Evaluasi Inovasi : Kades adalah Ujung Tombak Pemerintahan
Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024
Siap Siaga Hadapi Bencana, Dinkes Sulbar Adakan Pertemuan Disaster Medical Team di Mamuju
Sekda Mateng Dampingi Pj Gubernur Sulbar Tinjau Sejumlah Venue Persiapan POPDA IX

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 22:49 WIB

Dinas PPKB Mamuju Beri Pembekalan 20 Finalis Duta Genre, Ada Pelajar dan Mahasiswa

Rabu, 15 Mei 2024 - 16:32 WIB

DPPKB Mamuju Ungkap Distribusi Alokon di 34 Faskes Capai 45% Selama Januari-Mei 2024

Rabu, 15 Mei 2024 - 07:53 WIB

Dinkes Evaluasi Disiplin Kerja Nakes Puskesmas Tapalang Pasca Sidak Bupati Mamuju

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:07 WIB

Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 19:15 WIB

Pemda Mateng Melepas 195 Jama,ah Haji Tahun 2024

Senin, 13 Mei 2024 - 17:12 WIB

KPU Mateng Gelar FGD untuk Persiapan Seyembara Maskot Pilkada

Senin, 13 Mei 2024 - 13:55 WIB

KPU Mateng Tutup Penyerahan Syarat Calon Independen

Senin, 13 Mei 2024 - 08:16 WIB

Siap Siaga Hadapi Bencana, Dinkes Sulbar Adakan Pertemuan Disaster Medical Team di Mamuju

Berita Terbaru

Kriminal

Polisi Gerebek Judi Sabung Ayam di Tommo Mamuju

Rabu, 15 Mei 2024 - 08:11 WIB

Advertorial

Kabid Komunikasi Rusli, Sebut 3 Program Kerja di Tahun 2024

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:07 WIB