Sekda Mateng Lantik Kepala UPTD SMP dan SD Lingkup Mateng

- Jurnalis

Sabtu, 26 Februari 2022 - 05:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATENG,Sulbarpedia – Sekartaris daerah (Sekda), Kabupaten Mamuju Tengah (Mateng). Jumat (25/2/22) melantik sejumlah Kepala UPTD Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Kepala Sekolah Tingkat Sekolah Dasar (SD). Pengambilan sumpah janji jabatan tersebut digelar di Aula Kantor Bupati Mateng.

Dalam sambutannya sekda Mateng Askary tak lupa memberikan ucapan selamat kepada para kepala Sekolah yang telah dilantik.

Poto Humas: Sekartaris Daerah Kabupaten Mamuju Tengah Askary Menandatangani Berita Acara Pelantikan Kepala UPTD SMP dan SD Se-Kabupaten Mamuju Tengah

“Atas nama pemerintah mengucapkan selamat kepada saudara yang baru dilantik menjadi kepala sekolah pada masing-masing UPTD sesuai wilayah yang sudah ditentukan” ungkap Askary

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semoga saudara-saudara ,bisa bekerja secara maksimal membantu pemerintah dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Kabupaten Mamuju Tengah” tambahnya

Poto Humas: Para Tamu Undangan Saat Menghadiri Pelaksanaan Pengambilan Sumpah Janji Jabatan Kepala UPTD SMP dan SD

Selain itu, Sekda Mateng Askary juga mengingatkan seluruh kepala Sekolah yang usai dilantik,agar kiranya tetap menerapkan protokol kesehatan (prokes) disekolah masing masing, mengingat tingkat lonjakan covid-19 mengalami peningkatan.

“Melalui upaya-upaya pencegahan potensi penularan covid-19 masih menjadi prioritas utama pemerintah” terang Askary

Ia juga menghimbau kepala Sekolah, untuk tetap mematuhi protokol kesehatan serta membantu menyukseskan vaksinasi anak di Sekolah. (Rls/**)

Berita Terkait

Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024
Kadis PPKB Mamuju Hadiri Rakerda Program Bangga Kencana dan Percepatan Penurunan Stunting
FKP Laporkan Hasil Pemeriksaan BPK RI Temuan Belanja Perjalanan Dinas 11 OPD di Mateng
Tingkatkan Produktivitas, Pemkab Mateng Salurkan Bantuan Alat Tangkap Nelayan di Desa Budong Budong
Dinkes Sulbar Kolaborasi DPMD Gelar ‘Live Posyandu’ di Majene
Pemda Mateng Beri Bantuan Alat Tangkap Ramah Lingkungan ke Nelayan Budong-budong
Kadinkes Mamuju dr Sita Harit Ikuti Rapat Kerja Kesehatan Nasional di Banten
Daftar Bakal Calon Bupati/Wakil Bupati, Hasanuddin Sailon Lanjutkan Kiprah Juangnya

Berita Terkait

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Polisi Bekuk 3 Pengedar-Pemakai Narkoba di Tobadak Mateng

Jumat, 19 April 2024 - 01:56 WIB

2 Pria di Mamuju Ditangkap Usai Kedapatan Simpan 10 Saset Sabu

Minggu, 7 April 2024 - 10:34 WIB

Pria di Mamuju Bobol Toko Mantan Bos, Gasak Uang Rp 100 Juta

Kamis, 4 April 2024 - 21:12 WIB

3 Remaja di Tappalang Mamuju Kepergok Curi Sarang Walet, 2 Ditangkap-1 Kabur

Sabtu, 16 Maret 2024 - 09:09 WIB

Polda Sulbar Tangkap 8 Pengedar dan Kurir Sabu Selama Operasi Antik

Rabu, 13 Maret 2024 - 15:00 WIB

Remaja Rekam Wanita Mandi di Kos-kosan, Ancam Sebar Video-Minta Dilayani Hubungan Badan

Kamis, 7 Maret 2024 - 10:43 WIB

Bejat! Pria di Mamuju Perkosa Putri Tiri di Bawah Umur hingga Melahirkan

Kamis, 22 Februari 2024 - 08:00 WIB

Polisi Tangkap 2 Warga Pinrang Sulsel Terkait Kasus Narkoba

Berita Terbaru

(Ket foto: Kadis PPKB Mamuju dr Hajrah, foto: dok.ist)

Advertorial

Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:06 WIB