Sekretaris Bawaslu Sulbar Dilapor ke Ombudsman, Ini Masalahnya

- Jurnalis

Selasa, 26 September 2017 - 00:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAMUJU, SULBARPEDIA.COM – Menindaklanjuti Pengaduan Masyarakat terkait dugaan Maladministrasi penetapan Kepala Sekertariat Panitia pengawas Pemilu di 6 Kabupaten se- Sulbar, Jajaran Ombudsman RI Sulawesi Barat mengundang Idrus, S, Ag. M Si, Kepala Sekertariat Bawaslu Sulbar, Dalam rangka koordinasi dan klarfikasi terkait pengaduan tersebut.

Dalam penjelasannya yang tertuang dalam Berita Acara Klarifikasi, Idrus membantah laporan tersebut, secara tegas ia mengatakan sampai hari ini pihaknya belum membentuk atau menetapkan kepala sekertariat panitia pengawas pemilu tingkat kabupaten, yang ada hanya koordinator Sekertariat, hal itu dilakukan beradasarkan Peraturan Sekertariat Jenderal Nomor 1 tahun 2017.

Dalam pengangkatan koordinator sekertariat pihaknya menyurat ke Bupati masing-masing kabupaten agar difasilitasi tenaga ASN dikabupaten setempat untuk diperbantukan pada sekertariat Panitia pengawas pemilu

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun tujuan pembentukan koordinator sekertariat untuk mempersiapkan berbagai keperluan, seperti lokasi kantor dan staf yang akan mengisi kesektariatan.

Sementara itu, Kepala Perwakilan Ombudsman RI Sulbar, Lukman Umar, Menyarankan agar sebaiknya pihak Kepala Sekertariat bawaslu Sulbar, melakukan verifikasi ulang terkait penentuan Koordiantor Sekertariat panwas tingkat kabupaten, termasuk penetapan Kepala sekertariat.

“Kami mengapresiasi responsif Kepala sekertariat bawaslu sulbar, yang merespon dengan baik dan antusias dalam penyelesaian pengaduan dikantor kami, saya kira ini salah satu gambaran sikap yang harus dimiliki setiap pejabat publik,” Ungkap Lukman Umar, kepala Perwakilan Ombudsman RI Sulbar, (25/09/17) usai melakukan rapat evaluasi dikantornya

Lanjut lukman, Kami meminta proses penetapan koordinator sekertariat lebih profesional tanpa adanya unsur pelanggaran maladministrasi di dalamnya, sebab tidak bisa dipungkiri dalam proses penetapan koordinator ini kami mengendus adanya unsur Maladministrasi, dan kami berharap itu segera diperbaiki,” Tutup Lukman

(Humas Ombudsman RI Sulbar)

Berita Terkait

Pembuang Mayat Bayi di Sungai Tapalang Ditangkap, Pelaku Ibu Kandung
Terlibat di Kasus Ijazah Palsu Haris Halim, Komisioner KPU Mateng Divonis 3 Tahun Bui
Oknum ASN di Sulbar Ditangkap Kasus Penipuan dan Penggelapan Uang Rp 135 Juta
Polisi Tangkap Pria Sebar Video Porno di Facebook
Petani di Majene Tewas Dibunuh, Polisi Tangkap Pelaku
Pria Pukul Guru Ponpes At-Tanwir Mamuju Ditetapkan Tersangka, Langsung Ditahan
9 Pengguna Narkoba di Majene Ditangkap Selama Januari 2025, Sabu 28 Saset Disita
Kalah Judol hingga Terlilit Utang, Pemuda di Mamuju Curi Genset dan Vacuum Cleaner

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 22:50 WIB

Wagub Sulbar Salim S Mengga: Mari Saling Membantu dan Fokus pada Kepentingan Rakyat

Sabtu, 22 Maret 2025 - 23:03 WIB

Safari Ramadan Pemprov Sulbar Ditutup di Mateng, SDK: “Kami Akan Terus Hadir”

Sabtu, 22 Maret 2025 - 23:00 WIB

Pemprov dan DPRD Sulbar Dukung Konten Kreator Ciptakan Konten Edukatif

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:55 WIB

HMI dan IKSAN Sulbar Gelar Seminar Kebangsaan, Diikuti Ratusan Pelajar SMA hingga Santri

Sabtu, 22 Maret 2025 - 22:35 WIB

SDK Tegaskan Komitmen Bangun Mateng: Jalan Topoyo-Tumbu-Patulana Mulai 2026

Rabu, 19 Maret 2025 - 23:08 WIB

DPRD Sulbar dan DPRD Polman Perkuat Sinergi dalam Penerapan Efisiensi Belanja Daerah

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:58 WIB

Pemprov Sulbar dan Pemkab Mamuju Peringati Nuzulul Quran 1446 H di Masjid Raya Suada

Jumat, 14 Maret 2025 - 00:15 WIB

Safari Ramadan di Mamasa, Gubernur Sulbar Soroti Tantangan Pembangunan dan Komitmen Pemerintah

Berita Terbaru

Mamuju Tengah

DPRD Mateng Rapat Paripurna Penyerahan Dokumen Awal RPJMD 2025-2029

Selasa, 25 Mar 2025 - 21:22 WIB

x