Kapolsek Kota Mamuju Berikan Reward Kepada Personil Yang Berkinerja Baik

- Jurnalis

Rabu, 29 April 2020 - 04:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA. COM, -Kapolsek Kota Mamuju Akp Suhartono, S.H., S.I.K, memberikan penghargaan kepada para anggota personilnya, usai pelaksanaan Apel Pagi Rabu 29 April 2020.
Pemberian Reward sebagai bentuk apresiasi atas kinerja Personel Polsekta Mamuju atas loyalitas dan dedikasinya yang tulus ikhlas dan sangat baik dalam melaksanakan tugas dengan baik periode bulan April 2020.

Adapun personel penerima Reward, yaitu :

A. Reward pertama diberikan kepada Bripka Hasanuddin, S.H., Bhabinkamtibmas Kelurahan Simboro Polsekta Mamuju dengan nominasi penilaian personel Polsek Bhabinkamtibmas Polsek Kota Mamuju yang paling banyak dan paling rajin hadir di tengah-tengah masyakat melaksanakan kunjungan, problem solving dan tugas kemanusiaan kepada masyarakat warga binaannya sebanyak 25 kali kegiatan dalam 1 bulan April 2020 ditengah resiko tugas kemanusiaan selama darurat Covid- 19 (Red ; 2 bulan berturut-berturut mendapatkan reward sebelumnya mendapatkan reward nominasi Polisi Teladan berdasarkan sosiometri penilaian rekan kerja seluruh personel Polsek Kota Mamuju).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

B. Reward yang kedua diberikan kepada Bripka Ali Akbar Taefu yang bertugas merupakan sebagai Kanit Provost Polsek Kota Mamuju sebagai apresiasi atas dedikasi dan keberaniannya mendampingi Kapolsek Kota Mamuju beberapa kali turun langsung di Ring 1 bersama Tim Gugus Covid- 19 Kabupaten Mamuju melaksanakan tugas pengamanan dan negoisasi membantu mengevakuasi Pasien dan warga Positif hasil Rapit Test Covid- 19 dari rumah ke Rumah Sakit secara profesional, santun, humanis persuasif sesuai SOP sehingga sempat viral dan mendapatkan apresiasi publik dan masyarakat luas dibeberapa TV Nasional dan Media Sosial sebagai Ikon yang diteladani masyarakat umum secara nasional sebagai tayangan cara yang humanis memberikan dukungan semangat dan motivasi serta tepukan tangan kepada Pasien atau Warga yang positif berdasarkan Rapit Test Covid -19 di Jl. Bau Massepe, Mamuju agar termotivasi lekas sembuh dan alhamdulillah saat ini warga diumumkan dari hasil Swap 2 sembuh dengan Caption #Jauhi Virus Covid -19 nya, Selamatkan Orangnya !

C. Reward yang ketiga diberikan kepada Briptu Irwan Personel Bhabinkamtibmas Desa Tadui ditengah pandemic Covid – 19 ditelusuri oleh Kapolsek Kota Mamuju bahwa diketahui secara diam-diam Bhabinkamtibmas Tadui menggunakan gaji dan tunjangan kinerjanya digunakan untuk membeli bahan sembako dan dibagikan kepada warga binaannya di Desa Tadui untuk meringankan kebutuhannya ditengah darurat Kesehatan Covid – 19 yang menginspirasi untuk senantiasa berkorban untuk kemanusiaan berbagi demi kepentingan warga masyarakat yang sangat membutuhkan saat Covid – 19.

Kapolsek Kota Mamuju mengatakan bahwa Pemberian reward ini sebagai apresiasi dan motivasi kepada para personel Polsekta Mamuju yang paling maksimal dalam bertugas dan sebagai motivasi kepada seluruh personel Polsekta Mamuju agar berlomba dalam hal kebaikan bertugas dengan profesional dan penghargaan kepada keluarganya yang telah memberikan doa dan support sehingga personel Polsekta Mamuju dalam melaksanakan tugas dengan baik di tengah Darurat Kesehatan Covid – 19.

Kapolsek Kota Mamuju juga menyampaikan penekanan apel pagi sekaligus motivasi kerja kepada seluruh personel Polsek Kota Mamuju

”Mari kita semua bekerja dengan cerdas dan ikhlas melaksanakan tugas-tugas Kepolisian dalam melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat utamanya situasi sulit saat ini ditengah darurat kesehatan Covid – 19 insyaAllah yakinlah dengan kita niat memudahkan urusan masyarakat maka Allah Swt akan membalasnya dengan memberikan berkah memudahkan jalan hidup kita dan keluarga kita serta menjadi ladang pahala untuk keluarga kita. Aamiin yra. “Ucap Suhartono.

 

(Lal)

 

 

Berita Terkait

Kasat Reskrim Polres Mateng: Menunggu Hasil Audit BPKP untuk Penetapan Tersangka Kasus Water Mater PDAM
Warga Desa Beru-Beru Pasang Spanduk Tolak Tambang Pasir di Muara Sungai Kalukku
Dua Pemuda di Polman Ditangkap Polisi Terkait Narkoba, 1 Saset Sabu-HP Iphone Disita
Polisi Amankan 2 Remaja di Polman Usai Video Freestyle Motor di Jalan Raya Viral
Tuntutan Jaksa Dinilai Terlalu Ringan, Keluarga H.Asmar Demo Tuntut Keadilan
Kakak Adik Dibawah Umur, Jadi Pelampiasan Hasrat Bejat Ayah Kandung dan Paman
Pelaku Penikaman di Desa Babana, Berhasil Diamankan Beserta Barang Bukti Sebilah Badik
Tak Ditahan di Polres Mateng, Kuasa Hukum Korban Pengancaman Minta Kejari Mamuju Tahan Kades Lumu

Berita Terkait

Rabu, 27 Maret 2024 - 22:16 WIB

Warga Majene Dukung Proyek Bendung Malunda, Bisa Majukan Ketahanan Pangan-Berdayakan Ekonomi Lokal

Minggu, 24 Maret 2024 - 22:18 WIB

Proyek Bendung Malunda Didukung Warga, Bawa Dampak Positif Untuk Kesejahteraan

Selasa, 27 Februari 2024 - 15:21 WIB

2 Caleg Alumni HMI MPO Lolos ke DPRD Kabupaten Majene

Jumat, 16 Februari 2024 - 09:15 WIB

Kasus Korupsi IPLT Majene Rp 635 Juta Dilimpahkan ke Jaksa, Ada 4 Tersangka

Rabu, 17 Januari 2024 - 07:34 WIB

Mahasiswa di Majene Gelar Sosialisasi Pemilu Damai, Jangan Mudah Terpropokasi

Kamis, 23 November 2023 - 11:10 WIB

Monev Penurunan Stunting di Majene, Dinkes Sulbar Salurkan Bantuan Paket Sembako

Jumat, 23 Juni 2023 - 08:30 WIB

Warga Sendana Majene Sambut Baik Perusahaan Tambang PT Putra Bonde Mahatidana

Jumat, 23 Juni 2023 - 06:00 WIB

Sambutan Baik Warga ke PT Putra Bonde Mahatidana di Majene, Dorong Perekonomian-Buka Lapangan Kerja

Berita Terbaru

Mamuju Tengah

Bawaslu Mateng Buka Pendaftaran Panwascam Se-Kab.Mamuju Tengah

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:38 WIB

(Ket foto: Kadis PPKB Mamuju dr Hajrah, foto: dok.ist)

Advertorial

Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Kamis, 2 Mei 2024 - 11:06 WIB