Tinjau Terminal Simbuang, Zudan Minta Sopir Bus Jaga Kesehatan dan Keselamatan Penumpang

- Jurnalis

Senin, 8 April 2024 - 04:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SULBARPEDIA.COM,- Mamuju, Pj Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Prof Zudan Arif Fakrulloh beserta jajaran berkunjung ke Terminal Simbuang Kecamatan Simboro Kabupaten Mamuju, Minggu 7 April 2024.

Peninjauan dilakukan untuk memastikan pelayanan mudik untuk Bus AKAP rute Mamuju-Makassar dan Mamuju Palu berjalan lancar.

Berdasarkan laporan dari Kepala Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) UPT Dirjen Perhubungan Darat Kemenhub, Frebrianto Frengky Mbatu, puncak Mudik Lebaran sudah berlangsung selama dua hari.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kemarin 16 Bus yang berangkat, dan hari ini 11 Bus. Semua berjalan lancar,” kata Zudan.

Baca Juga: Pj Gubernur Sulbar Zudan Arif Pastikan Stok Beras Jelang Idul Fitri Aman

Zudan berpesan agar memeriksa keamanan kendaraan dan para supir bus agar tidak terjadi hal -hal yang tidak diinginkan.

“Semua supir harus siaga betul, kalau ngantuk istirahat dulu. Jadi harus fit saat membawa kendaraan, armada bus harus betul-betul memperhatikan keselamatan penumpang,” kata Sestama BNPP ini.

Zudan juga berpesan kepada pemudik agar menjaga kesehatan dan bagi pemudik yang menggunakan kendaraan pribadi seperti kendaraan motor agar tidak barang banyak yang bisa membahayakan saat perjalanan mudik lebaran.

(adv/adm)

Berita Terkait

Hipmi Mamuju Gelar Rapat, Bahas Persiapan Musyawarah Cabang
Kadinkes Sulbar Ajak Warga Sukseskan Pelaksanaan PIN Polio untuk Anak Usia 0-7 Tahun
Ditemui Pj Gubernur Sulbar, Bocah Penderita Ginjal Bocor di Polman Akan Dirujuk ke Makassar
Klarifikasi Gerak Soal Dugaan Intervensi Komisi III DPRD Sulbar di Pembebasan Lahan Lapas Kelas II B Mamuju
DBD di Sulbar Tembus 1.313 Kasus Hingga Juni, Dinkes Ingatkan Pentingnya Langkah Pencegahan
Dinkes Sulbar Gelar Advokasi dan Sosialisasi PIN Polio Serentak 23 Juli
Pembebasan Lahan Lapas Kelas II B Mamuju Diduga Diintervensi Komisi III DPRD Sulbar
Kabar Gembira! Kemenkes RI Bantu Fasilitas dan Penambahan Dokter Spesialis di Sulbar

Berita Terkait

Jumat, 26 Juli 2024 - 23:48 WIB

Pemuda di Mamuju Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, 11 Saset Sabu Disita

Kamis, 25 Juli 2024 - 02:22 WIB

Bejat! Pria di Kalukku Mamuju Setubuhi Putri Kandung Usia 13 Tahun

Rabu, 17 Juli 2024 - 19:37 WIB

Polisi Tangkap Remaja Ngaku Temukan Bayi di Kebun Sawit Mateng, Ternyata Hasil Hubungan Gelap

Sabtu, 13 Juli 2024 - 17:31 WIB

Motif Pria di Mateng Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Curiga Korban Selingkuh

Sabtu, 13 Juli 2024 - 04:58 WIB

Pria di Mamuju Tengah Siram Wajah Istri Pakai Air Keras, Pelaku Ditangkap!

Kamis, 4 Juli 2024 - 17:22 WIB

Emak-emak di Pasangkayu Jadi Pengedar Narkoba Ditangkap, Sabu 24 Saset Disita

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:45 WIB

MUI Majene Resmi Lantik Pengurus MUI Tubo Sendana

Senin, 24 Juni 2024 - 18:16 WIB

Pria di Bonehau Ditikam di Acara Pesta Nikah, Pelaku Kabur Kini Diburu Polisi

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Kades Salugatta Berikan Bantuan Warga Korban Kebakaran

Rabu, 24 Jul 2024 - 21:22 WIB