Habsi Ajak Media Lebih Korektif Mengawal Kinerja OPD

- Jurnalis

Jumat, 29 Maret 2019 - 05:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mamuju, sulbarpedia.com – Bupati Mamuju H.Habsi Wahid mengajak para awak media untuk lebih korektif dalam mengawal kinerja birokrasi yang dipimpinnya.

Hal itu diutarakan Habsi dalam bincang santai bersama wartawan di halaman kantor Bupati (jumat, 29 Maret 2019)

Juga dikatakan, peran media sangat penting dalam menjaga irama pemerintahan agar tetap sesuai dengan aturan, karena lembaga media adalah lembaga yang independen sehingga apapun informasi yang disampaikan adalah hal yang tidak terintervensi dengan kepentingan apapun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lanjut diungkapkannya, masih ada OPD yang menyampaikan laporan baik Saja yang kadang tidak sesuai dengan fakta dilapangan.

“masih ada OPD yang kadang hanya menyampaikan laporan yang baik saja yang kadang tidak sesuai dengan fakta dilapangan , jadi kalau ada media yang mengoreksi itu juga demi kepentingan kita semua” ungkapnya.

‌Terlepas dari itu, menilai kegiatan ngobrol santai yang di gagas oleh bidang Komunikasi dan Informasi Dinas Kominfo dan persandian, Habsi Wahid meminta agar kemasan kegiatan tersebut dapat lebih ditingkatkan dengan membuat tema perbincangan disetiap pelaksanaannya,sehingga arah perbincangan meskipun santai tetap dapat memiliki nilai.

Pada kesempatan itu, Bupati juga mengingatkan agar para Kepala OPD dapat memanfaatkan momen pertemuan dengan wartawan untuk dapat menyampaikan program yang telah dan akan dilakukan tiap -tiap OPD. (HMS/MMJ)

 

Berita Terkait

Dinkes Mamuju Bagikan Tablet Tambah Darah ke Siswi SMP-SMA di 20 Titik
Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene
Momentum Hardiknas 2024, Sekda Mateng: Tenaga Pendidik Seiring dengan Meningkatnya Teknologi
Bawaslu Mateng Buka Pendaftaran Panwascam Se-Kab.Mamuju Tengah
KPU Mateng Rapat Pleno Penetapan 25 Calon Terpilih Anggota DPRD Hasil Pileg 2024
Kades Sandapang Mamuju Divonis Bebas di Kasus Persetubuhan Gadis ABG
Sekda Mateng Bacakan Sambutan Mendikbudristek Nadiem Makarim di Momentum Hardiknas 2024
Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Berita Terkait

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:43 WIB

Oknum Kades di Mamuju Ditahan Usai Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa Rp 177 Juta

Selasa, 30 April 2024 - 13:34 WIB

Remaja di Salukayu Mamuju Aniaya Kakek Pakai Parang gegara Hal Sepele, Pelaku Ditangkap

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Polisi Bekuk 3 Pengedar-Pemakai Narkoba di Tobadak Mateng

Jumat, 19 April 2024 - 01:56 WIB

2 Pria di Mamuju Ditangkap Usai Kedapatan Simpan 10 Saset Sabu

Minggu, 7 April 2024 - 10:34 WIB

Pria di Mamuju Bobol Toko Mantan Bos, Gasak Uang Rp 100 Juta

Kamis, 4 April 2024 - 21:12 WIB

3 Remaja di Tappalang Mamuju Kepergok Curi Sarang Walet, 2 Ditangkap-1 Kabur

Sabtu, 16 Maret 2024 - 09:09 WIB

Polda Sulbar Tangkap 8 Pengedar dan Kurir Sabu Selama Operasi Antik

Rabu, 13 Maret 2024 - 15:00 WIB

Remaja Rekam Wanita Mandi di Kos-kosan, Ancam Sebar Video-Minta Dilayani Hubungan Badan

Berita Terbaru