Giat Donor Darah Polres Polman Sambut HUT Bhayangkara Ke-75

- Jurnalis

Rabu, 23 Juni 2021 - 02:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(personel polres Polman saat donor darah dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara 75)

(personel polres Polman saat donor darah dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara 75)

SULBARPEDIA.COM,- POLMAN, -Dalam rangka HUT Bhayangkara ke 75, Polres Polman bersama Bhayangkari menggelar bhakti kesehatan donor darah. Tampak Kapolres Poman AKBP ARDI SUTRIONO, S.IK bersama jajaran, bhayangkari dan Keluarga besar Polres Polman menjadi pendonor.

Giat dilakukan di aula Ruppatama Mapolres Polman, Selasa (22/6/21), bekerja sama dengan PMI cabang Polman. Sebelumnya, acara dibuka langsung oleh Kapolres Polman AKBP ARDI SUTRIONO, S.IK. didampingi oleh Waka Polres Polman KOMPOL DOUGLAS HAROLD. A.T, SE, S.IK

Dalam sambutannya Kapolres mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh anggota yang telah bersedia mendonorkan darahnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Giat ini untuk kemanusiaan, semoga mendapat pahala dari allah SWT,” ujarnya.

Lanjutnya bahwa giat ini rangkaian kegiatan dalam rangka memperingati hari jadi Polri yang ke 75. Selain donor darah sebelumnya ada giat anjangsana, pengobatan gratis, Bakti Sosial dan lainnya.

Selanjutnya hasil dari donor darah anggota Polres Polman dan Bhayangkari akan diberikan ke rumah sakit umum Polman melalui Palang Merah Indonesia ( PMI ) cabang Polman

Giat donor darah merupakan kegiatan rutin Polres Polman dalam rangka menyambut hari Bhayangkara setiap tahunnya dan kegiatan sosial lainnya.

(Hms/Hfs)

Berita Terkait

Dinkes Mamuju Bagikan Tablet Tambah Darah ke Siswi SMP-SMA di 20 Titik
Dinkes Sulbar Gelar Bimtek RME di Puskesmas Banggae 2 Majene
Momentum Hardiknas 2024, Sekda Mateng: Tenaga Pendidik Seiring dengan Meningkatnya Teknologi
Bawaslu Mateng Buka Pendaftaran Panwascam Se-Kab.Mamuju Tengah
KPU Mateng Rapat Pleno Penetapan 25 Calon Terpilih Anggota DPRD Hasil Pileg 2024
Kades Sandapang Mamuju Divonis Bebas di Kasus Persetubuhan Gadis ABG
Sekda Mateng Bacakan Sambutan Mendikbudristek Nadiem Makarim di Momentum Hardiknas 2024
Pemkab Mamuju Target Angka Stunting Turun Jadi 20 Persen di 2024

Berita Terkait

Selasa, 7 Mei 2024 - 19:43 WIB

Oknum Kades di Mamuju Ditahan Usai Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa Rp 177 Juta

Selasa, 30 April 2024 - 13:34 WIB

Remaja di Salukayu Mamuju Aniaya Kakek Pakai Parang gegara Hal Sepele, Pelaku Ditangkap

Kamis, 25 April 2024 - 11:07 WIB

Polisi Bekuk 3 Pengedar-Pemakai Narkoba di Tobadak Mateng

Jumat, 19 April 2024 - 01:56 WIB

2 Pria di Mamuju Ditangkap Usai Kedapatan Simpan 10 Saset Sabu

Minggu, 7 April 2024 - 10:34 WIB

Pria di Mamuju Bobol Toko Mantan Bos, Gasak Uang Rp 100 Juta

Kamis, 4 April 2024 - 21:12 WIB

3 Remaja di Tappalang Mamuju Kepergok Curi Sarang Walet, 2 Ditangkap-1 Kabur

Sabtu, 16 Maret 2024 - 09:09 WIB

Polda Sulbar Tangkap 8 Pengedar dan Kurir Sabu Selama Operasi Antik

Rabu, 13 Maret 2024 - 15:00 WIB

Remaja Rekam Wanita Mandi di Kos-kosan, Ancam Sebar Video-Minta Dilayani Hubungan Badan

Berita Terbaru